Detail Foto - Tercatat 2,2 Juta Pelanggan di Sumut Gunakan Aplikasi PLN Mobile
Warga kota Medan Menunjukan Aplikasi PLN Mobile
PLN terus mengkampanyekan penggunaan Aplikasi Superapps PLN Mobile kepada pelanggan di Sumatera Utara. Tidak hanya mempermudah pelanggan dalam mengakses layanan kelistrikan, di PLN Mobile telah tersedia berita terkini hingga layanan berlangganan internet.
- galeri foto