Detail Foto - Semarak 17 Agustus, Ribuan Atribut Bernuansa Merah Putih Hiasi Kota Yogyakarta
Bendera merah putih berkibat disegala penjuru Kota Yogyakarta, Selasa (16/8/2022)
Menyambut perayaan HUT Kemerdekaan RI ke 77, nuansanya sangat terasa di Kota Yogyakarta. Beragam atribut merah putih tampak menghiasi seluruh penjuru kota.
- galeri foto