Detail Foto - Ingin Indonesia Segera Masuk OECD, KSPSI Soroti Investasi Ekosistem Industri Semikonduktor
Ingin Indonesia Segera Masuk OECD, KSPSI Soroti Investasi Ekosistem Industri Semikonduktor
Wakil Ketua Umum KSPSI Pimpinan Yorrys Raweyai, Arnod Sihite menyampaikan pihaknya memberi dukungan Indonesia agar segera menjadi anggota penuh Organisation for Economic Co-operation and Development (OECD) atau Organisasi Kerja Sama dan Pembangunan Ekonomi.
- galeri foto