Detail Foto - Bahlil Sudah Tetapkan Mandatori Biodiesel B40 Berlaku sejak 1 Januari 2025, Tapi Masih Butuh Penyesuaian Teknologi dan Pencampuran
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia dalam konferensi pers di Jakarta, Jumat (3/1/2025).
Menteri Bahlil menyebut Kementerian ESDM telah melakukan rapat internal membahas secara detail terkait dengan biodiesel B40 yang mandatorinya sudah ditetapkan.
- galeri foto