Detail Foto - Harga Tembakau Terjun Bebas Akibat Pandemi COVID-19
Seorang petani sedang memetik daun tembakau di Kecamatan Selo, Boyolali, Jawa Tengah, Selasa (10/8/2021).
"Sebelum pandemi bisa Rp9 ribu, Rp10 ribu, sekarang cuma Rp4 ribu," kata kata Lastri, seorang petani tembakau di desa Tlogolele, Kecamatan Selo, Boyolali, Jawa Tengah, Selasa.
- galeri foto