Detail Foto - Usung Semboyan Bhinneka Tunggal Ika, Karya 12 Seniman Dipamerkan di Kawasan Ekonomi Khusus Kura Kura Bali
Pameran seni transformative Constellations H20 resmi diluncurkan pada 13 Desember 2024 di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Kura Kura Bali.
Sebanyak 12 seniman visioner dari berbagai negara dan komunitas pulau tampilkan karya-karya terbaik, yang berlangsung di Kawasan Ekonomi Khusus Kura Kura Bali.
- galeri foto