Detail Foto - Nestapa di Balik Perjuangan Dua Atlet Cantik, Rifda dan Nandhira
Rifda Irfanaluthfi dan Nandhira Mauriskha berjuang keras sebelum berhasil di SEA Games 2021.
Jika melihat sekilas penampilan atlet-atlet Indonesia yang meraih medali di SEA Games ke-31 di Hanoi, Vietnam, mungkin publik berpikir bahwa prestasi ialah buah kerja keras dan latihan selama persiapan. Pada saat bertanding, atlet tinggal konsentrasi dan fokus untuk mencapai hasil terbaik.
- galeri foto