Tidak rutin mengeluarkan sperma ini disebut dokter yang juga seksolog itu, jadi pemicu masalah pembengkakan prostat pada lelaki berusia 50 tahun ke atas. Hal ini juga sesuai dengan penelitian yang menyebut tidak dikeluarkanya sperma menyebabkan penumpukan testosteron atau hormon androgen.
Testosteron adalah hormon steroid dari kelompok androgen. Penghasil utama testosteron adalah testis pada jantan dan indung telur pada betina. Hormon ini merupakan hormon seks jantan utama.
"Makanya kalau kita melihat orang kena prostat selain karena usia, biasanya kita dikaitkan dengan kurangnya berhubungan seksual atau dia juga bandel bisa, terlalu bandel terinfeksi prostatnya itu juga bisa menjadi," ucap Dokter Boyke. (ebs)
Load more