LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Praktisi Kesehatan dari UGM dan RSUP Sardjito Saat Berbincang Terkait Penyakit Asam Lambung di UGM
Sumber :
  • Andri Prasetiyo

Asam Lambung Naik? Jangan Panik, Kenali Penyebabnya

Asam lambung merupakan salah satu penyakit yang bisa dialami oleh siapapun mulai dari anak-anak hingga orang dewasa.

Sabtu, 20 November 2021 - 07:20 WIB

Sleman, DIY - Asam lambung merupakan salah satu penyakit yang bisa dialami oleh siapapun mulai dari anak-anak hingga orang dewasa. Hal ini biasanya ditandai dengan rasa sakit di ulu hati, mual, serta nyeri di bagian perut.

Kenaikan asam lambung yang berlebihan bisa dipicu oleh banyak faktor seperti stres, pola makan yang tidak teratur, atau kondisi dinding lambung yang mengalami kerusakan.

Dokter spesialis penyakit dalam RSUP Sardjito dr. Neneng Ratnasari menyebut penyakit asam lambung erat kaitannya dengan kondisi stres dan kecemasan. Naiknya asam lambung tidak semuanya dipicu oleh faktor makanan atau gangguan pada lambung.

"Semua harus ada pemeriksaan penunjang. Sebagai dokter, kami harus menganamnesis (melakukan komunikasi dengan pasien) dan harus ada pembuktian," katanya.

Dijelaskan Neneng, ia kerap menjumpai pasien dengan kondisi anatomis lambung lambung cukup baik, tetapi sering mengalami kenaikan asam lambung berlebih. Hal ini disebabkan oleh tingkat kecemasan yang tinggi.

Baca Juga

"Banyak diderita oleh pasien kita," ucapnya.

Selain faktor stres dan kecemasan, kebiasaan pola makan disebut Neneng juga memengaruhi naiknya asam lambung. Contohnya adalah langsung tidur setelah makan.

"Setelah makan terus tidur  telentang justru melemahkan otot esofagus. Makan terlalu terburu-buru atau sering mengonsumsi makanan fast food. Pola makan juga diperbaiki, jenis makanannya juga," jelasnya.

Sementara itu dosen Biokimia Fakultas Kedokteran Kesehatan Masyarakat dan Keperawatan (FKKMK) UGM dr. Ahmad Hamim Sadewa mengatakan, setiap orang harus menjaga keseimbangan asam lambung dalam tubuh. Sebab asam lambung diperlukan manusia untuk memulai proses pencernaan.

"Tanpa asam lambung, pencernaan tidak bisa dimulai berbagai jenis makanan dalam bentuk besar menjadi kecil. Namun asam lambung berlebihan akan menyebabkan kembali naik ke kerongkongan karena berlebihan," paparnya.

Penyebab sekresi asam lambung berlebihan menurut Ahmad disebabkan oleh stres, pola makan tidak teratur dan anatomi dinding lambung yang sudah rusak.

"Perlu diketahui tingkat stres atau pola makan yang kurang baik atau kelainan struktur yang dilihat secara radiologi," pungkasnya. (Andri Prasetiyo/act)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Bermodal ID Card Media Online, Dua Oknum LSM Peras Kepala Desa di Probolinggo

Bermodal ID Card Media Online, Dua Oknum LSM Peras Kepala Desa di Probolinggo

Pasca terbukti memeras Kepala Desa Kropak, sebesar 5 juta rupiah. Polisi masih mendalami kasus pemerasan yang dilakukan oleh dua oknum LSM, bermodal ID card media online di Kabupaten Probolinggo
Libur Panjang Januari, Warga Bekasi Memilih Wisata ke Monas: Biar Cucu Senang

Libur Panjang Januari, Warga Bekasi Memilih Wisata ke Monas: Biar Cucu Senang

Ribuan warga memilih liburan ke Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, saat libur panjang Isra Mikraj dan Imlek tahun 2025, pada Minggu (26/1/2025) siang.
Ancaman Tabok Anak-anak Soal MBG, Jenderal TB Hasanuddin: Deddy Corbuzier Bisa Dipidana Militer

Ancaman Tabok Anak-anak Soal MBG, Jenderal TB Hasanuddin: Deddy Corbuzier Bisa Dipidana Militer

Anggota Komisi I DPR RI TB Hasanuddin menilai Deddy Corbuzier sebagai militer aktif dengan pangkat Letkol Tituler dapat dikenakan hukum disiplin militer karena pernyataannya yang mengomentari keluhan anak-anak soal Makan Bergizi Gratis (MBG).
Pelatih Australia Singgung Kualitas Patrick Kluivert sebagai Pelatih Timnas Indonesia: Dia Belum Memiliki…

Pelatih Australia Singgung Kualitas Patrick Kluivert sebagai Pelatih Timnas Indonesia: Dia Belum Memiliki…

Ini akan jadi laga pertama bagi Popovic di kota kelahirannya Sydney sebagai pelatih Australia. Di sisi Timnas Indonesia, ini juga pertandingan perdana Kluivert
Respons Gugatan CERI Soal Pelanggaran TKDN Sektor Migas, Pemerintah Kumpulkan Pihak Terkait

Respons Gugatan CERI Soal Pelanggaran TKDN Sektor Migas, Pemerintah Kumpulkan Pihak Terkait

Pemerintah akan mengumpulkan semua pihak terkait terhadap dugaan pelanggaran kewajiban penggunaan Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN) dalam proyek-proyek minyak dan gas bumi (migas).
Tak seperti di Belanda, Ragnar Oratmangoen Merasakan Kebebasan di Indonesia, hingga Punya Misi Khusus Bersama Jay Idzes

Tak seperti di Belanda, Ragnar Oratmangoen Merasakan Kebebasan di Indonesia, hingga Punya Misi Khusus Bersama Jay Idzes

Pemain Timnas Indonesia, Ragnar Oratmangoen mengakui perasaannya tinggal di Indonesia. Wak Haji Ragnar yang menjadi sosok teman sangat dekat dengan Jay Idzes.
Trending
Tak Tahan Lagi, Indra Sjafri Akhirnya Jujur soal Coret 3 Pemain Diaspora Timnas Indonesia U-20: Sebenarnya…

Tak Tahan Lagi, Indra Sjafri Akhirnya Jujur soal Coret 3 Pemain Diaspora Timnas Indonesia U-20: Sebenarnya…

Indra Sjafri buka suara soal keputusan mencoret tiga pemain diaspora dari Timnas Indonesia U-20. Apa alasannya yang sebenarnya? Cari tahu selengkapnya di sini!
Timnas Indonesia U-20 Terima Kabar Baik Jelang Hadapi Suriah, 3 Amunisi Tambahan Siap Beraksi dalam Line-up Begini

Timnas Indonesia U-20 Terima Kabar Baik Jelang Hadapi Suriah, 3 Amunisi Tambahan Siap Beraksi dalam Line-up Begini

Timnas Indonesia U-20 menerima kabar baik menjelang laga uji coba berikutnya melawan Suriah pada Senin (27/1/2025) esok malam WIB di Stadion Gelora Delta.
19 Hari Setelah Tak Ada Shin Tae-yong, Omongan Mantan Pelatih Timnas Indonesia Terbukti soal Pratama Arhan? Sebenarnya Dia …

19 Hari Setelah Tak Ada Shin Tae-yong, Omongan Mantan Pelatih Timnas Indonesia Terbukti soal Pratama Arhan? Sebenarnya Dia …

Setelah tak ada Shin Tae-yong di Timnas Indonesia, omongan pelatih asal Korea Selatan tersebut terbukti soal Pratama Arhan. Apa itu? Simak selengkapnya di sini.
Beda Gaji Pemain Sepak Bola dan Bola Voli Top Indonesia di Klub Luar Negeri: Marselino Ferdinan atau Megawati Hangestri, Siapa Lebih Besar?

Beda Gaji Pemain Sepak Bola dan Bola Voli Top Indonesia di Klub Luar Negeri: Marselino Ferdinan atau Megawati Hangestri, Siapa Lebih Besar?

Marselino Ferdinan, pemain sepak bola yang bermain untuk Oxford United. Dia juga merupkan pemain Timnas Indonesia. Sementara, Megawati Hangestri ...
Media Vietnam Heran dengan PSSI, kok Mau-maunya Rekrut Legenda Belanda ke Timnas Indonesia padahal...

Media Vietnam Heran dengan PSSI, kok Mau-maunya Rekrut Legenda Belanda ke Timnas Indonesia padahal...

Media Vietnam komentari bergabungnya legenda Belanda, Gerald Vanenburg ke Timnas Indonesia, Patrick Kluivert ketambahan pelatih baru legenda Timnas Belanda.
Omongan Media Curacao soal Patrick Kluivert Terbukti saat Lawan Australia? Katanya Pelatih Timnas Indonesia Itu Miskin...

Omongan Media Curacao soal Patrick Kluivert Terbukti saat Lawan Australia? Katanya Pelatih Timnas Indonesia Itu Miskin...

Media Curacao, Curacaofootbal1 pernah berbicara soal taktik pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert. 
Tak Bisa Disembunyikan Lagi, Shin Tae-yong Akui Pulang ke Korea Selatan Hari Ini dengan Rasa Menyesal: Saya Sangat…

Tak Bisa Disembunyikan Lagi, Shin Tae-yong Akui Pulang ke Korea Selatan Hari Ini dengan Rasa Menyesal: Saya Sangat…

Mantan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong mengakui bahwa dirinya pulang ke Korea Selatan pada hari ini, Minggu 26 Januari 2025 dengan rasa menyesal.
Selengkapnya
Viral