Cara yang kedua adalah jangan tidur larut malam, dalam artian batasan tidur jam 11 malam.
"Jangan lewat dari jam 11 malam baru tidur. Liver kita akan rusak.," ungkap dr Cahyono, dilansir dari YouTube Bang bq, Selasa (12/09/23).
Ketiga yakni minum air putih dijaga minimal 2 liter perhari. "Boleh minum kopi, yang penting dari pagi sampai magrib 2 liter air putih sudah masuk," ujar dr Cahyono.
Jangan banyak minum air putih sebelum tidur, cukup satu sampai dua teguk saja untuk membasahi kerongkongan dan mulut.
"Jadi kalau mau tidur jangan minum dua gelas. Rusak ginjalnya malah. Cukup seteguk dua teguk untuk membasahi kerongkongan," tegas dr Cahyono.
Ilustrasi Minum air putih seteguk dua teguk sebelum tidur. Source: istockphoto
Keempat, puasa secara rutin, dan yang kelima, jika mau sehat, kata Nabi SAW yaitu jaga hati.
Load more