LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Wali Kota Pekalongan menyerahkan hadiah sepeda motor kepada perwakilan warga, Rabu (29/12/2021)
Sumber :
  • Tim tvOne - Edi Mustofa

Gebyar Vaksinasi Covid-19 di Kota Pekalongan, Warga Dapat Hadiah Motor

Gebyar vaksinasi Covid-19 tahun 2021 bertabur doorprize menarik yang dilakukan di Kota Pekalongan, membuat antusias masyarakat untuk divaksin terus meningkat. 

Rabu, 29 Desember 2021 - 19:00 WIB

Pekalongan, Jawa Tengah - Gebyar vaksinasi Covid-19 tahun 2021 bertabur doorprize menarik yang dilakukan oleh Pemerintah Kota Pekalongan, bekerjasama dengan Kodim 0710 Pekalongan, Polres Pekalongan Kota, dan kalangan perbankan membuat antusias masyarakat untuk divaksin terus meningkat. 

Dalam upaya memenuhi target cakupan vaksinasi Kota Pekalongan sebesar 90 %, gebyar vaksinasi tersebut digelar di 5 titik lokasi yakni di Lapangan Mataram, Kecamatan Pekalongan Utara, Kecamatan Pekalongan Selatan, Pekalongan Timur, dan Kecamatan Pekalongan Barat.

Wali Kota Pekalongan Achmad Afzan Arslan mengatakan, bahwa kegiatan pelaksanaan gebyar vaksin berhadiah ini dilakukan untuk meningkatkan herd immunity masyarakat Kota Pekalongan, serta menarik minat masyarakat agar mau divaksinasi. Hingga saat ini warga Kota Pekalongan yang berhasil divaksin sebanyak 38.822 orang. 

"Adapun hadiah utama berupa 2 buah motor untuk warga lansia, 1 sepeda motor untuk warga umum dan 2 buah sepeda gunung warga lansia dan 2 buah sepeda gunung untuk warga umum serta doorprize menarik lainnya seperti kipas angin, blender, sepatu, dan paket sembako khusus lansia yang disediakan oleh panitia bagi peserta gebyar vaksinasi yang beruntung," kata Wali Kota Pekalongan Achmad Afzan Arslan kepada tvonenews.com saat kegiatan pengundian hadiah gebyar vaksinasi di Lapangan Mataram Kota Pekalongan, Rabu (29/12/2021).

Baca Juga :

Pengundian digelar secara terbuka di Lapangan Mataram Kota Pekalongan dan diundi langsung oleh Wali Kota Pekalongan Achmad Afzan Arslan, Kapolres Pekalongan AKBP Wahyu Rohadi, Kasdim Pekalongan Letkol Inf Raji, Sekretaris Daerah Sri Rumingsih. 

Para pemenang undian tiga unit sepeda motor bagi warga Kota Pekalongan yang sudah melakukan vaksinasi dosis 1 dan dosis 2 Gebyar Vaksinasi Covid-19 yang dilaksanakan pada periode 29 November 2021 hingga 18  Desember 2021. Selain tiga unit sepeda motor, dibagikan pula 4 sepeda motor dan beberapa doorprize lainnya. 

Berikut penenang undian Gebyar Vaksinasi Tahun 2021 di Kota Pekalongan yakni pemenang  3 buah motor adalah Lestari (Landungsari), Rudianto Senoaji (Podosugih), dan R. Soeroyo (Kauman). Sementara untuk pemenang 4 buah sepeda gunung yaitu Tumpuk ( Tegalrejo), Ina Wijayanti (Tirto), Jariyah (Kandang Panjang), dan M. Syukron (Buaran).

Dengan adanya pelaksanaan gebyar vaksinasi ini, cakupan vaksinasi di Kota Pekalongan saat ini sudah mencapai 91,58 % untuk dosis 1, dan dosis II sebesar 63,47 % untuk masyarakat umum. Sementara, untuk vaksinasi lansia telah tercapai 67 %. Pemkot menargetkan 100 % semoga bisa terlampaui. 

Wali Kota Pekalongan mengapresiasi atas kinerja dan kerjasama, sinergitas semua unsur yang terlibat yang sudah bekerja keras dalam menyukseskan program vaksinasi di Kota Pekalongan, karena hingga saat ini Kota Pekalongan bisa masuk dalam level 1 PPKM.

Kendati demikian, pihaknya selalu berpesan, warga harus tetap menjaga protokol kesehatan secara ketat, menjalankan 5 M agar terhindar dari bahaya virus Covid-19 terutama varian baru Omicron.

"Yang lebih penting adalah kesadaran warga masyarakat untuk divaksin, untuk meningkatkan imun, menjaga dari penularan Covid-19 dan tetap patuhi prokes agar varian baru Omicron ini tidak sampai masuk ke Kota Pekalongan," tambahnya. (Edi Mustofa/Buz)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
3 Waktu Dilarang Tidur, Bisa Bikin 'Bodoh' hingga Serangan Jantung Kata dr Zaidul Akbar, Nomor 1 Setelah Shalat...

3 Waktu Dilarang Tidur, Bisa Bikin 'Bodoh' hingga Serangan Jantung Kata dr Zaidul Akbar, Nomor 1 Setelah Shalat...

Berikut 3 waktu yang dilarang tidur, bisa sebabkan kebodohan hingga risiko serangan jantung menurut dr Zaidul Akbar, di antaranya setelah shalat ini.
Makan Bergizi Gratis Akan Mencakup 82,9 Juta Orang Pada 2027

Makan Bergizi Gratis Akan Mencakup 82,9 Juta Orang Pada 2027

Ia menjelaskan, makan bergizi gratis akan terus berkembang menjadi 2.000 titik pada bulan April 2024, kemudian menjadi 5.000 titik pada bulan Juli-Agustus.
Polisi Tembak Anggota Paskibra di Semarang, Kapolrestabes Semarang Beberkan Korban Terlibat Tawuran Gengster

Polisi Tembak Anggota Paskibra di Semarang, Kapolrestabes Semarang Beberkan Korban Terlibat Tawuran Gengster

kepolisian melakukan tindakan terukur dengan melepaskan tembakan untuk membubarkan bentrok antar geng itu.
Siapkan Payung dan Jas Hujan, BMKG Prakirakan Cuaca Sebagian Besar Indonesia Hujan Ringan Hari Ini

Siapkan Payung dan Jas Hujan, BMKG Prakirakan Cuaca Sebagian Besar Indonesia Hujan Ringan Hari Ini

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca di sebagian besar wilayah di Indonesia berpotensi hujan dengan intensitas ringan pada hari ini Selasa (26/11/2024).
Tak Bisa Disembunyikan Lagi, Sarwendah dan Betrand Peto Sama-sama Jujur dan Akui Kalau Mereka Sudah Jatuh Hati dengan…

Tak Bisa Disembunyikan Lagi, Sarwendah dan Betrand Peto Sama-sama Jujur dan Akui Kalau Mereka Sudah Jatuh Hati dengan…

Sarwendah dan Betrand Peto akhirnya jujur mengaku sudah jatuh hati dengan sesuatu yang bikin mereka kagum. Apa yang membuat mereka begitu terpikat? Baca di sini
Buntut Insiden Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Kompolnas Sarankan Polisi yang Pegang Senjata Dicek Psikologi dan Kesehatannya

Buntut Insiden Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Kompolnas Sarankan Polisi yang Pegang Senjata Dicek Psikologi dan Kesehatannya

Buntut insiden polisi tembak polisi, Kompolnas RI menyarankan agar Polda Sumbar mengecek psikologi dan kesehatan setiap personelnya yang memegang senjata api.
Trending
Jurnalis Korea Selatan Akui Terkejut Ketika Meliput Pertandingan Timnas Indonesia, Tagar STY Out Sekejap Berubah Jadi Pujian

Jurnalis Korea Selatan Akui Terkejut Ketika Meliput Pertandingan Timnas Indonesia, Tagar STY Out Sekejap Berubah Jadi Pujian

Memperkenalkan diri sebagai Football Bohemian, Kim Tae-seok menceritakan atmosfer Stadion Gelora Bung Karno saat Timnas Indonesia menjamu Jepang dan Arab Saudi.
Profil Alwin Jabarti Kiemas, Jadi Tersangka Judi Online Komdigi Keponakan Megawati Ini Punya Karier yang Mentereng

Profil Alwin Jabarti Kiemas, Jadi Tersangka Judi Online Komdigi Keponakan Megawati Ini Punya Karier yang Mentereng

Kasus judi online di lingkungan Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) kini seret keponakan Megawati Soekarnoputri, Alwin Jabarti Kiemas. Ini profilnya!
Keponakan Megawati, Alwin Jabarti Kiemas Jadi Tersangka Judi Online Komdigi, Begini Respons Tegas PDIP

Keponakan Megawati, Alwin Jabarti Kiemas Jadi Tersangka Judi Online Komdigi, Begini Respons Tegas PDIP

PDIP buka suara berita soal keponakan Megawati Soekarnoputri, yakni Alwin Jabarti Kiemas yang ditetapkan sebagai tersangka kasus judi online. Begini katanya..
Bertahun-tahun pakai Doa Iftitah dengan Inni Wajjahtu saat Shalat, Apakah Benar? Ustaz Adi Hidayat Tegaskan Kalau Nabi Muhammad SAW...

Bertahun-tahun pakai Doa Iftitah dengan Inni Wajjahtu saat Shalat, Apakah Benar? Ustaz Adi Hidayat Tegaskan Kalau Nabi Muhammad SAW...

Dalam penjelasannya, Ustaz Adi Hidayat Sebut itu hukumnya ini. Doa iftitah juga mempunyai keutamaan dahsyat jika diamalkan dalam shalat. Simak penjelasannya....
Top 3 Bola: Kata Calvin Verdonk soal Suporter Garuda, Vietnam Makin Panik Lihat Timnas Indonesia, Maarten Paes Hampir Menyerah Jadi Pemain Bola

Top 3 Bola: Kata Calvin Verdonk soal Suporter Garuda, Vietnam Makin Panik Lihat Timnas Indonesia, Maarten Paes Hampir Menyerah Jadi Pemain Bola

Berikut 3 artikel bola terpopuler di tvOnenews.com pada Senin (25/11/2024). Kabar seputar pemain Timnas Indonesia masih menjadi yang paling banyak diminati.
Reaksi Media Vietnam Dengar Asnawi Mangkualam Sebut Timnas Indonesia Kini Lebih Mudah Kalahkan Golden Star karena Banyak Pemain Naturalisasi 

Reaksi Media Vietnam Dengar Asnawi Mangkualam Sebut Timnas Indonesia Kini Lebih Mudah Kalahkan Golden Star karena Banyak Pemain Naturalisasi 

Media Vietnam memberikan reaksi usai mendengar Asnawi Mangkualam menyebut Timnas Indonesia kini lebih mudah mengalahkan Golden Star karena diperkuat banyak pemain naturalisasi.
Bawa-bawa Erick Thohir Media Malaysia Soroti Timnas Indonesia yang Tak Turunkan Kekuatan Penuh di Piala AFF 2024

Bawa-bawa Erick Thohir Media Malaysia Soroti Timnas Indonesia yang Tak Turunkan Kekuatan Penuh di Piala AFF 2024

Sejumlah pemain top mulai dari Maarten Paes, Calvin Verdonk hingga Jay Idzes tidak dipanggil pelatih Shin Tae-yong untuk pemusatan latihan (TC) Timnas Indonesia
Selengkapnya
Viral