"Yang pertama dimakan kalau di situ ada sayur, sayur dulu makan," kata dr Zaidul Akbar.
Kemudian barulah masuk protein seperti ayam atau ikan.
"Setelah sayur baru protein," ujar dr Zaidul Akbar.
Barulah karbohidrat seperti nasi dimakan terakhir.
"Terakhirnya, baru karbohidrat," ungkap dr Zaidul Akbar.
Load more