"Makanya, malam dijadikan waktu istirahat oleh Allah, yang diistirahatkan adalah hormonnya, enzime nya, dan sistemnya," tambahnya.
Menurut dr Zaidul Akbar, pada pagi hari yang paling tepat adalah minum air putih dan buah-buahan.
Pagi hari juga disarankan untuk makan kurma, sebagaimana sunnah Rasulullah SAW.
Selain itu, menurut dr Zaidul Akbar sebenarnya pagi-pagi bukan waktu yang tepat untuk makan, karena hormon lapar paling rendah di pagi hari.
Load more