"90 persen penyakit di dalam tubuh disebabkan oleh perilaku kita. Perilaku dalam hal gerak napas dan pikiran, ulah perilaku dalam hal gerak badan, kebanyakan kita kan nggak aktif bergerak," ujar Ade Rai.
"Dan jika berbicara gerak makan, memang dari makronutrisi, ada karbohidrat, protein, lemak, kita memang paling banyak terpapar karbohidrat. Ketika karbohidrat kita makan, otomatis terjadi kenaikan gula di dalam darah kita," lanjutnya.
(gwn)
Load more