LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ilustrasi kulit bersinar atau glowing skin
Sumber :
  • (ANTARA/Shutterstock)

Ini Dia Tips Kulit Sehat, Bercahaya, Berpori Kecil dan Kencang Ala Bintang Korea

Tren kecantikan terus berkembang dan berubah setiap tahunnya. Mulai dari rangkaian produk perawatan kulit serta make up dengan varian dan teknologi baru yang ditawarkan, ragam metode perawatan kulit hingga berbagai tren dalam jenis tampilan.

Minggu, 18 September 2022 - 08:30 WIB

Jakarta - Tren kecantikan terus berkembang dan berubah setiap tahunnya. Mulai dari rangkaian produk perawatan kulit serta make up dengan varian dan teknologi baru yang ditawarkan, ragam metode perawatan kulit hingga berbagai tren dalam jenis tampilan.

Salah satu diantaranya adalah tren kecantikan dari Korea Selatan yang dikenal dengan tren tampilan glass skinGlass skin sendiri menggambarkan kulit wajah yang sangat halus, tampak berpori kecil, kencang, dan bercahaya.

Tren ini banyak menarik perhatian dan digemari oleh masyarakat. Lantas, bagaimana cara untuk mendapatkan kulit glass skin? Sebenarnya, kunci dalam perawatan kulit terutama wajah itu ada pada pilihan produk dan teknik pengaplikasian yang tepat.

Berikut ini adalah tips dari Shopee untuk mendapatkan kulit sehat dengan tampilan glass skin, seperti tertulis dalam keterangan resmi yang diterima di Jakarta.

Teratur dan rutin gunakan toner setelah membersihkan wajah

Rutin dan teratur menggunakan produk skincare pada pagi dan malam merupakan resep utama dalam mendapatkan kulit sehat nan glowing impian para wanita.

Sebagai langkah awal setelah membersihkan wajah, tuangkan toner pada kapas kemudian di bubuhkan secara halus pada bagian wajah hingga leher, ataupun bagian tubuh kamu yang kering lainnya.
Dengan rajin mengaplikasikan toner, akan membantu mengunci kelembaban wajah, menyingkirkan sel-sel kulit mati dan minyak berlebih, mengangkat sisa kosmetik, serta menghidrasi secara maksimal baik sebelum maupun setelah beraktivitas.

Segarkan kulit wajah dari dalam dengan produk serum

Tentunya tidak ada cara instan dalam mewujudkan glass skin ala bintang Korea. Penting untuk memahami jenis dan kandungan produk perawatan wajah apa yang cocok untuk kulit.

Misalnya, seusai kamu membersihkan wajah, lanjutkan dengan menggunakan produk serum untuk memaksimalkan kulit agar tampil lebih sehat dan membangkitkan pancaran natural kulit dari dalam.

Kuncinya konsistensi menggunakan serum baik di pagi hari maupun di malam hari, terutama seiring bertambahnya usia, keriput & garis halus pada wajah tak bisa dihindari.

Masker dapat membantu mencerahkan kulit wajah dengan lebih maksimal

Setelah beraktivitas seharian, kulit wajah kita pastinya kelelahan dan kusam karena terpapar berbagai zat & bakteri. Untuk itu, penting mengembalikan kondisi kulit wajah agar optimal kembali dengan rutin menggunakan masker wajah sebagai pelengkap dari rutinitas skincare kamu.

Memaksimalkan krim masker wajah dapat membantu membersihkan kotoran, mengangkat sel kulit mati yang berlebihan, memperhalus pori-pori besar yang sulit untuk disembunyikan, dan mengontrol kadar minyak berlebih di wajah.

Pemakaiannya pun sangat mudah, kamu hanya perlu untuk mengoleskan masker malam secukupnya pada seluruh permukaan kulit wajah dan biarkan sepanjang malam, baru bilas keesokan harinya untuk mendapatkan kulit yang glowing.

Gunakan krim retinol yang tepat

Retinol dikenal sebagai salah satu bahan aktif yang mampu mencegah dan memperbaiki tanda penuaan, seperti kerutan halus, kulit yang kendur, warna kulit yang gelap, pori-pori tersumbat, dan menghilangkan tampilan kulit kusam.

Bahan aktif ini juga diketahui membantu meningkatkan produksi kolagen dan asam hyaluronat secara alami di dalam lapisan kulit, menebalkan kulit, sekaligus meningkatkan pergantian sel kulit untuk memperbaiki tekstur yang kasar dan kusam. (ant/ari)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Sosok Anita Jacoba Gah 'Diserang' Netizen Usai Kritik Naturalisasi Kevin Diks oleh PSSI, Anggota DPR RI Katanya

Sosok Anita Jacoba Gah 'Diserang' Netizen Usai Kritik Naturalisasi Kevin Diks oleh PSSI, Anggota DPR RI Katanya

Anggota Komisi X DPR RI Fraksi Partai Demokrat Anita Jacoba Gah tengah jadi sorotan usai kritisi proses naturalisasi pemain Timnas Indonesia. Ini kata netizen.
Pertumbuhan Ekonomi DIY Triwulan III Tahun 2024 Tumbuh 5,05 Persen, Tertinggi se-Pulau Jawa

Pertumbuhan Ekonomi DIY Triwulan III Tahun 2024 Tumbuh 5,05 Persen, Tertinggi se-Pulau Jawa

Pertumbuhan ekonomi Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) pada Triwulan III Tahun 2024 atau secara year on year (y-on-y) mengalami pertumbuhan sebesar 5,05 persen. Pertumbuhan itu disebut-sebut tertinggi se-Pulau Jawa.
Di Depan Coach Justin, Pratama Arhan Bicara Jujur soal Calvin Verdonk, Katanya Selama ini Pemain Timnas Indonesia itu Merasa…

Di Depan Coach Justin, Pratama Arhan Bicara Jujur soal Calvin Verdonk, Katanya Selama ini Pemain Timnas Indonesia itu Merasa…

Pratama Arhan berbicara jujur soal sosok Calvin Verdonk di Timnas Indonesia saat berbincang dengan Coach Justin. Ternyata selama ini Arhan merasa seperti...
Liga Italia: Inter Milan Makin Beraroma Juventus, Kini Nerazzurri Resmi Datangkan Eks Sosok Penting Bianconeri

Liga Italia: Inter Milan Makin Beraroma Juventus, Kini Nerazzurri Resmi Datangkan Eks Sosok Penting Bianconeri

Klub Liga Italia, Inter Milan semakin kental beraroma Juventus usai Nerazzurri baru saja resmi mendatangkan mantan staf Bianconeri.
Buktikan Islam sebagai Wadah Tangani Konflik Global, Rektor UI Bicara Tentang Filsafat Antarbudaya Indonesia

Buktikan Islam sebagai Wadah Tangani Konflik Global, Rektor UI Bicara Tentang Filsafat Antarbudaya Indonesia

Rektor Universitas Indonesia (UI) Prof Ari Kuncoro berbicara tentang Islam di Indonesia dicontoh oleh berbagai negara karena menerapkan filsafat antarbudaya.
Doa saat Mensyukuri Anugerah, Tercantum dalam Al-Qur’an dan Pernah Dibaca Nabi Sulaiman As

Doa saat Mensyukuri Anugerah, Tercantum dalam Al-Qur’an dan Pernah Dibaca Nabi Sulaiman As

Ada banyak cara mensyukuri anugerah dari Allah, yang salah satunya adalah dengan berdoa. Berikut doa dalam Al-Qur'an yang pernah dibaca oleh Nabi Sulaiman As.
Trending
Shin Tae-yong Dihujani Kabar Baik Secara Beruntun Jelang Laga Timnas Indonesia Lawan Jepang dan Arab Saudi, Apa Saja?

Shin Tae-yong Dihujani Kabar Baik Secara Beruntun Jelang Laga Timnas Indonesia Lawan Jepang dan Arab Saudi, Apa Saja?

Shin Tae-yong dihujani kabar gembira dari Kevin Diks dan Mees Hilgers jelang pertandingan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 kontra Jepang dan Arab Saudi
Berharap Disambut Baik Fans Garuda di SUGBK, Suporter Timnas Jepang: Kami Ingin...

Berharap Disambut Baik Fans Garuda di SUGBK, Suporter Timnas Jepang: Kami Ingin...

Timnas Indonesia akan menjamu Jepang pada laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 dan kedua tim dijadwalkan saling berhadapan pada Jumat  15 November 2024.
Coach Justin Tegas Sebut Permintaan PSSI Tak Masuk Akal, Minta Timnas Indonesia Ingat Hal Penting Ini dari Skuad Samurai Biru: Pemain Jepang Itu...

Coach Justin Tegas Sebut Permintaan PSSI Tak Masuk Akal, Minta Timnas Indonesia Ingat Hal Penting Ini dari Skuad Samurai Biru: Pemain Jepang Itu...

Coach Justin blak-blakan bilang permintaan PSSI tak masuk akal perihal Timnas Indonesia menang lawan Jepang. Minta berkaca diri dari pemain Samurai Biru yang...
Setelah Kevin Diks, PSSI Langsung Beri Bocoran soal Proses Naturalisasi Calon Striker Timnas Indonesia Selanjutnya: Siapa Dia?

Setelah Kevin Diks, PSSI Langsung Beri Bocoran soal Proses Naturalisasi Calon Striker Timnas Indonesia Selanjutnya: Siapa Dia?

Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Yunus Nusi angkat bicara terkait proses naturalisasi selanjutnya untuk calon pemain berposisi penyerang Timnas Indonesia.
Media Vietnam Sudah Tahu AFC dan FIFA Tak akan Biarkan Striker Ganas Ini Bantu Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026

Media Vietnam Sudah Tahu AFC dan FIFA Tak akan Biarkan Striker Ganas Ini Bantu Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026

Menurut media Vietnam, striker ganas ini tak akan bisa membela Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong untuk lolos ke Piala Dunia 2026 dan AFF 2024, ada apa?
Top 3 Bola: Striker Brasil Bersedia Dinaturalisasi, Daftar Pemain untuk Piala AFF 2024 Full Liga 1, hingga Jawaban Menohok PSSI kepada DPR

Top 3 Bola: Striker Brasil Bersedia Dinaturalisasi, Daftar Pemain untuk Piala AFF 2024 Full Liga 1, hingga Jawaban Menohok PSSI kepada DPR

Rangkaian tiga berita bola terpopuler di tvOnenews.com sepanjang Senin, 4 November 2024.
Kritikan Pedas Anggota DPR untuk PSSI soal Naturalisasi di Timnas Indonesia, Minta Kevin Diks dkk Jadi yang Terakhir: Kita Tidak Miskin Atlet!

Kritikan Pedas Anggota DPR untuk PSSI soal Naturalisasi di Timnas Indonesia, Minta Kevin Diks dkk Jadi yang Terakhir: Kita Tidak Miskin Atlet!

Anggota Komisi X DPR RI Fraksi Demokrat, Anita Jacoba Gah mengkritik PSSI soal pemain naturalisasi di Timnas Indonesia dan meminta Kevin Diks serta dua pemain keturunan lainnya menjadi yang terakhir.
Selengkapnya
Viral