Ilustrasi olahraga. (ist)
Melansir alodokter.com, olahraga secara teratur dapat menurunkan berat badan dan meningkatkan sensitivitas insulin, sehingga sel-sel tubuh bisa menggunakan gula darah sebagai sumber energi dengan lebih efisien.
Olahraga yang baik untuk dilakukan sebagai cara menurunkan kadar gula darah adalah jalan santai, joging, bersepeda, menari, berenang, dan latihan angkat beban.
2. Mengendalikan Stres
Ilustrasi seseorang merasa stres. (ist)
Mengendalikan stres juga penting dilakukan sebagai salah satu cara menurunkan gula darah.
Anda dapat mengurangi stres dengan berbagai cara, misalnya olahraga, yoga, dan relaksasi.
3. Tak Melewatkan Waktu Makan
Load more