LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Daun Kelor
Sumber :
  • Pixabay.com

Mengonsumsi Air Rebusan Daun Ini Dipercaya Ampuh untuk Menurunkan Kadar Asam Urat di Tubuh

Biasanya para penderita asam urat akan mengonsumsi obat-obatan berdasarkan resep dokter yang berfungsi menurunkan kadar asam urat yang menumpuk di dalam tubuh.

Selasa, 13 Desember 2022 - 22:36 WIB

Jakarta, tvOnenews.com –  Termasuk jenis peradangan pada sendi, asam urat merupakan salah satu jenis penyakit yang cukup banyak diderita oleh masyarakat di Indonesia.

Para pederita asam urat umumnya akan merasakan nyeri yang tidak tertahankan pada area-area persendian yang biasanya diikuti degan munculnya pembengkakan dan juga rasa panas pada area tersebut.

Setiap orang sebenanrnya memiliki senya asam urat pada tubuh mereka, namun yang membedakan adalah jumlah senyawa tersebut yang dihasilkan oleh tubuh manusia dan menyebabkan penumumpukan kristal asam urat di tubuh.

Secara normal senya asam urat pada tubuh manusia berguna untuk mengurangi kadar purin yang merupakan salah satu zat alami yang punya beragam fungsi penting di tubuh.

Baca Juga

Purin pada tubuh manusia memiliki fungsi untuk mengatur pertumbuhan sel hingga menyediakan energi dimana nantinya saat sudah selesai digunakan oleh tubuh, asam urat akan dibuang melalui urine. 

Bisanya penyakit asam urat akan muncul ketika adanya penumpukan kristal asam urat hal tersebut karena tubuh menghasilkan terlalu banyak asam urat atau terdapat ganguan pada ginjal yang membuat terlalu sedikitnya asam urat yang keluar dari tubuh.

Ketika hal tersebut terjadi asam urat dapat menumpuk lalu terbuntuk kristal urat tajam seperti jarum di bagian sendi dan di sekitarnya yang menyebabkan rasa sakit, peradangan, dan pembengkakan.

Mengutip dar situs Halodoc dikatakan jika penyakit asam urat biasanya lebih mudah menyerang para pria, dan khusunya mereka yang sudah berusia diatas 30 tahun.

Para penderita asam urat bisanya akan merasakan gejala-gejala seperti berikut:

  • Sendi mendadak terasa sangat sakit.
  • Kesulitan untuk berjalan akibat sakit yang mengganggu, khususnya di malam hari.
  • Nyeri akan berkembang dengan cepat dalam beberapa jam dan disertai nyeri hebat, pembengkakan, rasa panas, serta muncul warna kemerahan pada kulit sendi.
  • Saat gejala mereda dan bengkak pun mengempis, kulit di sekitar sendi yang terkena akan tampak bersisik, terkelupas dan terasa gatal.
  • Meski gejala penyakit ini bisa mereda dengan sendirinya, harus tetap dilakukan pengobatan untuk mencegah risiko kambuh dengan tingkat gejala yang meningkat.
  • Biasanya para penderita asam urat akan mengonsumsi obat-obatan berdasarkan resep dari dokter yang berfungsi untuk menurunkan kadar asam urat yang menumpuk di dalam tubuh.

Meski semua sendi pada tubuh manusia memiliki resiko yang sama untuk terkena asam urat, namun umumnya sendi yang paling sering terserang asam urat adalah jari tangan, lutut, pergelangan kaki, dan jari kaki.

Rasa sakit yang dirasakan oleh para penderita asam urat biasanya berlangsung dalam rentang waktu selama 3-10 hari, dengan gejala yang begitu cepat dalam beberapa jam pertama.

Saat ini gejala penyakit ini bisa mereda dengan sendirinya, harus tetap dilakukan pengobatan untuk mencegah risiko kambuh dengan tingkat gejala yang meningkat.

Biasanya para penderita asam urat akan mengonsumsi obat-obatan berdasarkan resep dari dokter yang berfungsi untuk menurunkan kadar asam urat yang menumpuk di dalam tubuh.

Namun dengan mengonsumsi obat secara terus menurus juga dapat menimbulkan efek samping pada tubuh, maka dari itu ada air rebusan daun kelor dipercaya mampu menjadi obat alami yang ampuh untuk menurunkan kadar asam urat pada tubuh.

Daunkelor dipercaya punya manfaat yang sangat baik untuk kesehatan tubuh manusia termasuk menurunkan kadar asam urat pada tubuh bahkan daun kelor dipercaya sebagai makanan yang sangat baik untuk dikonsumsi oleh penderita asam urat.

Banyak sekali pengalaman dari orang-orang yang sembuh dari penyakit asam urat dengan mngonsumsi daun kelor. Daun Kelor sendiri mengandung berbagai macam vitamin dan mineral yang berperan sebagai antiradang. 

Selain itu vitamin pada daun kelor juga dapat membantu mengurangi kadar asam urat di dalam tubuh karena kandungan vitamin C didalamnya yang dapat membantu pengeluaran asam urat melalui urin.

Namun yang perlu diingat ketika anda mencoba untuk mengonsumsi daun kelor secara rutin untuk menyembuhkan asam urat pastikan anda mengonsumsinya secara secukupnya dan tidak berlebihan.

Serta perlu diimbangi pula dengan pengaturan makan, seperti menghindari konsumsi makanan dengan kandungan purin tinggi, serta makanan berlemak dan tinggi gula.

Itulah manfaat daun kelor yang merupakan obat alami paling ampuh untuk meurunkan kadar asam urat pada tubuh. Semoga bermanfaat dan Selamat Mencoba. (akg)

 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Fakta The8 SEVENTEEN, Idol Grup Korea Selatan yang Akan Konser Bulan Depan di JIS

Fakta The8 SEVENTEEN, Idol Grup Korea Selatan yang Akan Konser Bulan Depan di JIS

Berikut profil dan fakta The8, member boy group SEVENTEEN yang akan konser ke Jakarta pada bulan depan
Bukan Shin Tae-yong, Mantan Staf STY di Timnas Indonesia Sebut Jay Idzes Ingin Jadi Diktator: Tapi Itu Bagus

Bukan Shin Tae-yong, Mantan Staf STY di Timnas Indonesia Sebut Jay Idzes Ingin Jadi Diktator: Tapi Itu Bagus

Salah satu asisten Shin Tae-yong di Timnas Indonesia mengatakan bahwa kapten Jay Idzes ingin menjadi diktator di lapangan, namun dalam artian yang positif.
Polres Pamekasan Amankan 18 Pelaku Judi Sabung Ayam, Kepala Desa: Semua Pelaku Harus Diproses  

Polres Pamekasan Amankan 18 Pelaku Judi Sabung Ayam, Kepala Desa: Semua Pelaku Harus Diproses  

Anggota Satreskrim Polres Pamekasan menangkap belasan pelaku judi sabung ayang beserta barang bukti 26 motor di Desa Somalang, Kecamatan Pakong, Selasa (21/1).
Mendagri Siapkan Tiga Opsi Pelantikan Kepala Daerah Pemenang Pilkada 2024 yang Tidak Digugat ke MK

Mendagri Siapkan Tiga Opsi Pelantikan Kepala Daerah Pemenang Pilkada 2024 yang Tidak Digugat ke MK

Mendagri Tito Karnavian ungkap pemerintah usulkan tiga opsi pelantikan kepala daerah terpilih di Pilkada 2024 yang tidak bersengketa di Mahkamah Konstitusi (MK)
Astra Agro Tanam Jagung di Lahan Sawit untuk Dukung Swasembada Pangan

Astra Agro Tanam Jagung di Lahan Sawit untuk Dukung Swasembada Pangan

PT Astra Agro Lestari laksanakan program penanaman jagung secara serentak di lahan kebun anak perusahaan untuk mendukung swasembada pangan nasional di 2025.
Harga Emas Antam, Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Rabu 22 Januari 2025

Harga Emas Antam, Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Rabu 22 Januari 2025

Berikut rincian harga emas di Pegadaian pada Rabu (22/1/2025)
Trending
Marselino Ferdinan Memukau di Inggris, Bintang Timnas Indonesia Cetak 2 Gol dan Bantu Oxford United Menang Telak

Marselino Ferdinan Memukau di Inggris, Bintang Timnas Indonesia Cetak 2 Gol dan Bantu Oxford United Menang Telak

Bintang Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan tampil memukau di Liga Inggris dengan dua gol saat membantu Oxford United menang telak kontra Banbury United F.C.
Jay Idzes Kembali Catat Sejarah Membanggakan di Serie A, Jadi Pemain Timnas Indonesia Pertama yang Bisa...

Jay Idzes Kembali Catat Sejarah Membanggakan di Serie A, Jadi Pemain Timnas Indonesia Pertama yang Bisa...

Jay Idzes kembali mencatatkan sejarah membanggakan di Serie A dengan menjadi pemain Timnas Indonesia pertama yang raih hal ini. Apa itu? Simak selengkapnya.
Beda Nasib di Oxford United: Ole Romeny Jadi Pemanis Bangku Cadangan, Marselino Ferdinan Cetak Dua Gol

Beda Nasib di Oxford United: Ole Romeny Jadi Pemanis Bangku Cadangan, Marselino Ferdinan Cetak Dua Gol

Oxford United kembali unjuk gigi dalam ajang Championship melawan Luton pada Rabu (22/1/2025) dini hari WIB. 
Top 3 Sport: Ko Hee-jin Dapat Kritikan, Megawati Hangestri Ingin Peran Lain, Curhatan Mega Soal Kehidupan di Korea

Top 3 Sport: Ko Hee-jin Dapat Kritikan, Megawati Hangestri Ingin Peran Lain, Curhatan Mega Soal Kehidupan di Korea

Rangkuman artikel terpopuler dari tvOnenews.com sepanjang hari Selasa (21/1/2025). Berita seputar kiprah Megawati Hangestri di Red Sparks paling banyak dibaca.
Media Malaysia Sampai Terheran-heran Lihat Timnas Indonesia, Bisa-bisanya Skuad Garuda Mampu Cetak Rekor ini...

Media Malaysia Sampai Terheran-heran Lihat Timnas Indonesia, Bisa-bisanya Skuad Garuda Mampu Cetak Rekor ini...

Media Malaysia terheran-heran saat melihat performa Timnas Indonesia di babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, sampai bilang bisa-bisanya skuad Garuda...
Sempat Ditolak Shin Tae-yong, 3 Bintang Ini Berpotensi Dinaturalisasi dan Perkuat Timnas Indonesia Era Patrick Kluivert?

Sempat Ditolak Shin Tae-yong, 3 Bintang Ini Berpotensi Dinaturalisasi dan Perkuat Timnas Indonesia Era Patrick Kluivert?

Setelah sempat ditolak oleh Shin Tae-yong, kini tiga pemain asing berikut berpotensi besar dinaturalisasi dan perkuat Timnas Indonesia era Patrick Kluivert.
Tak Malu-malu Lagi, Ruben Onsu Berani Umbar Hubungannya dengan Desy Ratnasari: Dengan Dia Aku Bisa...

Tak Malu-malu Lagi, Ruben Onsu Berani Umbar Hubungannya dengan Desy Ratnasari: Dengan Dia Aku Bisa...

Pasca resmi cerai dengan Sarwendah, Ruben Onsu semakin menunjukkan kedekatan dan keakrabannya dengan aktris cantik senior Desy Ratnasari, bahkan berani sebut.
Selengkapnya
Viral