Selain makanan, kunci etnis Hunza bisa bebas dari penyakit adalah olahraga. Lingkungan tempat tinggal Hunza adalah pegunungan dan memiliki medan curam.
Desa tempat mereka tinggal sangat terisolir dan dibangun di sisi tebing. Mereka juga tidak punya pilihan lain selain menavigasi jalan yang kasar dan pegunungan yang curam.
Lahan pertanian etnis Hunza juga lokasinya tidak dekat dengan pemukiman. Beberapa lahan pertanian etnis Hunza bisa berjarak dua jam perjalanan dari desa.
Etnis Hunza terbiasa menjalani pola hidup sehat. Mereka makan secara teratur dua kali sehari yang dengan menu buah-buahan, sayuran dan kacang-kacangan.
Kebanyakan dari mereka juga menganut prinsip vegetarian dan hanya akan mengkonsumsi olahan daging pada acara-acara tertentu.
Maka dari itu dipastikan tidak adanya zat kimia yang tercampur dalam berbagai makanan dan minuman yang dikonsumsi oleh masyarakat Hunza.
Bahkan umumnya mereka rutin berpuasa selama minimal dua kali dalam seminggu. Serta rutin untuk berolahraga seperti jalan kaki menyusuri lembah.
Lembah Hunza, Penghasil Wanita Cantik Bak Bidadari
Fakta tersembunyi lembah Hunza Pakistan, dipenuhi wanita cantik berparas bak bidadari. (source: istockphoto.com)
Load more