"Itu mobil bagus, nanti yang nyetir sopir, Om Deddynya nanti pakai keranda saja, dimasukin kubur, gak ada yang ikut," ucapnya.
Pendakwah Aa Gym dan Deddy Corbuzier.
Lebih lanjut, Aa Gym menuturkan bahwa ketika telah di kuburan, yang ditanya adalah tentang sholat kita, sedekah dan amalan-amalan, itu semua adalah teman kita nanti.
"Hidup ini hanya untuk beramal sholeh, bahagia dengan amal sholeh, meninggal khusnul khatimah karena syariatnya amal sholeh, dikubur ketemu itu karena perjuangan kita, yang kita bawa amal sholeh kita," tandasnya
"Keluarga gak ikut, harta apalagi, anak-anak juga kalau ingat doain kita," ungkapnya.
Dai yang terkenal dengan dakwahnya yang menenangkan hati ini menutup dengan mengingatkan soal mempersiapkan bekal kematian.
"Orang yang paling banyak mengingat kematian, dan paling baik mempersiapkan untuk kehidupan sesudah mati, itu cerdas," ucapnya.
Load more