Saat itu, berita skandal pilot dan pramugari tersebut digoreng secara luar biasa oleh media.
"Kasus perselingkuhan, beberapa tahun lalu pernah terjadi di Surabaya, suatu maskapai, digrebek, wah diblow upnya luar biasa," kata Capt Rizka.
Hingga akhirnya merusak citra pilot dan pramugari padahal yang melakukan skandal itu hanyalah oknum.
"Akhirnya tercap pilot dan pramugari, padahal itukan oknum," tegas Capt Rizka.
"Itukan berita, enak untuk digoreng," lanjutnya.
Load more