Warga Depok Diduga Menjadi Korban Penganiayaan Oknum
Seorang wanita warga Kota Depok diduga menjadi korban penganiayaan yang dilakukan oleh oknum polisi. Kejadian tragis ini telah dilaporkan ke Polres Metro Depok dengan Nomor Laporan LP/B/2939/XII/2024/SPKT/POLRESMETRODEPOK/POLDAMETROJAYA.
Load more