LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Syahrini dan Reino Barack, Mbak You
Sumber :
  • Kolase Instagram

Ramalannya Terbukti? Jauh Hari Mbak You Sudah Peringatkan Syahrini Harus Banyak Sabar, Rumah Tangga dengan Reino Barack Bakal…

Mbak You pernah meramalkan Syahrini perlu perjuangan keras untuk bisa mendapat momongan. Selain itu, ia juga meramal pernikahan dengan Reino Barack akan...

Kamis, 14 November 2024 - 17:33 WIB

tvOnenews.com - Syahrini dan Reino Barack tengah merasakan kebahagiaan yang begitu besar.

Setelah menanti bertahun-tahun, pasangan ini akhirnya dikaruniai seorang anak perempuan pada Kamis, 1 Agustus 2024, di Singapura.

Kehadiran sang buah hati membawa kebahagiaan sekaligus menjadi harapan baru bagi keduanya, yang kini semakin mantap membangun keluarga.

Namun, jauh sebelum kabar bahagia ini datang, ternyata ada ramalan yang sempat mencuat dari peramal kondang, Mbak You.

Baca Juga :

Semasa hidupnya, Mbak You dikenal sebagai peramal yang berani bicara apa adanya terkait kehidupan para selebritas.

Salah satu yang menarik perhatian adalah ramalannya tentang rumah tangga Syahrini dan Reino Barack.

Di awal pernikahan pasangan ini, Mbak You sempat menyinggung soal perjalanan panjang yang akan mereka lalui.

Pada tahun 2019, tak lama setelah Syahrini dan Reino Barack menikah, Mbak You menyatakan bahwa perjalanan pasangan ini untuk memiliki momongan tidak akan mudah.

Dilansir dari YouTube Insertlive, Mbak You memprediksi bahwa Syahrini membutuhkan waktu lama sebelum akhirnya bisa mengandung.

“Masih lama (hamilnya), tapi akan dikasih," ujar Mbak You.

Prediksinya ini kemudian menjadi kenyataan, mengingat baru pada tahun 2024 Syahrini akhirnya melahirkan anak pertama mereka.

Selain prediksi tentang keturunan, Mbak You juga pernah mengungkapkan bahwa Syahrini dan Reino Barack akan menghadapi tantangan dalam rumah tangga mereka.

Syahrini

Ramalan ini menyebutkan adanya masalah besar yang bisa mengancam keharmonisan keduanya.

Menurut Mbak You, di tahun-tahun awal, Syahrini mungkin akan terus mengalah demi menjaga rumah tangga mereka tetap harmonis.

Namun, ia memprediksi bahwa menjelang tahun keempat, masalah dalam pernikahan mereka bisa memuncak dan membuat keduanya merasa perlu mengambil jarak.

"Soal Syahrini, akan ada permasalahan satu dua tahun mendatang. Permasalahan sudah ada tapi pintar-pintar Syahrini mengalah," ungkap Mbak You.

Dalam ramalannya, ia bahkan menyebut bahwa potensi keretakan hubungan bisa begitu besar hingga Syahrini dan Reino mungkin akan mengalami pisah ranjang.

“Empat tahun (pernikahan) sudah runyam, akan ada permasalahan dengan Reino, akan pisah ranjang," ujar Mbak You. 

Mbak You juga memberikan pesan khusus kepada Syahrini agar bisa menghadapi masalah dengan kepala dingin.

Ia berpesan agar pelantun ‘Sesuatu’ itu tidak terlalu berusaha mempertahankan kesan sempurna di depan publik.

Menurut Mbak You, keinginan untuk selalu tampil harmonis tanpa celah bisa menjadi beban tersendiri bagi Syahrini.

Ia menyarankan agar Syahrini menghadapi masalah-masalah dalam rumah tangganya secara alami dan jujur.

“Ujungnya bagaimana Syahrini bisa perbaiki semuanya. Karena dalam rumah tangganya jangan terlalu dipaksakan untuk tersenyum, dalam arti permasalahan ya permasalahan saja,” terang Mbak You.

Mbak You berpendapat bahwa sikap Syahrini yang cenderung menutupi masalah bisa menjadi tantangan bagi kehidupan rumah tangganya.

"Hadapi saja semuanya, jangan kesan perfect sempurna. Karena ketika publik melihat suatu permasalahan itu, akan terbongkar satu per satu permasalahan seluruhnya,” tambahnya.

Meski tak secara gamblang menyebutkan bentuk permasalahan yang mungkin terjadi, Mbak You memberi peringatan bahwa ketidaktulusan bisa memperumit keadaan.

Kini, di tengah kebahagiaan dengan kehadiran anak perempuan, ramalan Mbak You seolah mengingatkan Syahrini dan Reino untuk selalu menjaga keutuhan rumah tangga mereka.

Tak menutup kemungkinan bahwa dalam perjalanan pernikahan, mereka mungkin sempat dihadapkan pada tantangan dan ketegangan.

Kini, kehadiran buah hati menjadi harapan baru bagi Syahrini dan Reino.

Anak pertama ini diyakini akan semakin mempererat hubungan mereka dan menambah kebahagiaan di tengah kehidupan rumah tangga mereka. (adk)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Alasan PPATK Blokir Rekening Ivan Sugianto dan Valhalla Spectaclub Surabaya: Diduga Pencucian Uang dan Bisnis Ilegal

Alasan PPATK Blokir Rekening Ivan Sugianto dan Valhalla Spectaclub Surabaya: Diduga Pencucian Uang dan Bisnis Ilegal

Rekening Ivan Sugianto beserta tempat hiburan malam miliknya Valhalla Spectaclub Surabaya diblokir oleh PPATK. Ivan sempat viral akibat aksi perundungan siswa
BMKG Prediksi Cuaca Buruk Melanda Jakarta pada Jumat Sore dan Malam Nanti, Simak Informasinya

BMKG Prediksi Cuaca Buruk Melanda Jakarta pada Jumat Sore dan Malam Nanti, Simak Informasinya

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca buruk melanda Jakarta pada Jumat (15/11) sore dan malam ini. 
Media Belanda Tak Habis Pikir, Bisa-bisanya Mees Hilgers Minta Maaf karena Belum Bisa Gabung Timnas Indonesia, Padahal Kalau di Eropa...

Media Belanda Tak Habis Pikir, Bisa-bisanya Mees Hilgers Minta Maaf karena Belum Bisa Gabung Timnas Indonesia, Padahal Kalau di Eropa...

Menurut media Belanda, di Eropa mungkin tidak pernah ada pemain meminta maaf tak bisa bela negara karena cedera seperti Mees Hilgers dengan Timnas Indonesia.
Pesan Penting Shin Tae-yong untuk Skuad Garuda Jelang Timnas Indonesia Vs Jepang: Enjoy, Keluarkan Apa yang Kalian Miliki

Pesan Penting Shin Tae-yong untuk Skuad Garuda Jelang Timnas Indonesia Vs Jepang: Enjoy, Keluarkan Apa yang Kalian Miliki

Inilah pesan penting Pelatih Shin Tae-yong untuk skuad Garuda jelang Timnas Indonesia Vs Jepang hari ini.
Acara Puncak The 6th Indonesia Fintech Summit & Expo, Bulan Fintech Nasional 2024 Singgung soal Tanda Tangan Elektronik

Acara Puncak The 6th Indonesia Fintech Summit & Expo, Bulan Fintech Nasional 2024 Singgung soal Tanda Tangan Elektronik

Acara puncak The 6th Indonesia Fintech Summit & Expo (IFSE) resmi digelar pada 12-13 Novemner 2024.
Walau Ada Kevin Diks, Media Vietnam Yakin Timnas Indonesia akan Terpuruk usai Lawan Jepang, Katanya...

Walau Ada Kevin Diks, Media Vietnam Yakin Timnas Indonesia akan Terpuruk usai Lawan Jepang, Katanya...

Media Vietnam begitu yakin Timnas Indonesia akan kalah lawan Jepang, bahkan Skuad Shin Tae-yong disebut akan terpuruk setelah lawan Jepang walau Kevin Diks main
Trending
Peringkatnya Dilangkahi China di Klasemen Grup C, Mimpi Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026 Bisa Langsung Terkubur jika...

Peringkatnya Dilangkahi China di Klasemen Grup C, Mimpi Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026 Bisa Langsung Terkubur jika...

Timnas Indonesia jadi juru kunci klasemen Grup C dan sudah dilangkahi China yang berada di posisi keempat. Skuad Garuda tak bisa lolos Piala Dunia 2026 jika...
Profil Tim Geypens yang Resmi Jalani Proses Naturalisasi untuk Timnas Indonesia, Ternyata Adik Mees Hilgers di FC Twente

Profil Tim Geypens yang Resmi Jalani Proses Naturalisasi untuk Timnas Indonesia, Ternyata Adik Mees Hilgers di FC Twente

Intip profil Tim Geypens pemain keturunan yang resmi menjalani proses naturalisasi untuk bergabung dengan Timnas Indonesia. Ternyata jebolan akademi FC Twente.
Kisah Mualaf Vendry Mofu, Mantan Pemain Timnas Indonesia Putuskan Masuk Islam Demi Dapatkan ini di Semen Padang

Kisah Mualaf Vendry Mofu, Mantan Pemain Timnas Indonesia Putuskan Masuk Islam Demi Dapatkan ini di Semen Padang

Mantan pemain Timnas Indonesia, Vendry Mofu mempunyai kisah perjalanan mualaf sejak kariernya semakin melesat di Semen Padang. Ia memeluk agama Islam pada 2010.
Jelang Kick Off, Ramai Pemain Jepang Kritik Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia, Kaoru Mitoma dkk: Buat Pertandingan Bakal..

Jelang Kick Off, Ramai Pemain Jepang Kritik Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia, Kaoru Mitoma dkk: Buat Pertandingan Bakal..

Jelang laga Timnas Indonesia vs Jepang, pemain Jepang satu per satu memberikan komentar soal naturasilasi. Pelatih hingga pemain legenda Jepang juga ikutan
Suara Hati Pelatih Red Sparks soal Vanja Bukilic, Mengaku Sejak Awal Darft Sebenarnya Dia Tidak Yakin Pada....

Suara Hati Pelatih Red Sparks soal Vanja Bukilic, Mengaku Sejak Awal Darft Sebenarnya Dia Tidak Yakin Pada....

Pada program draft pemain asing Liga Voli Korea musim ini, Red Sparks memilih pevoli asal Serbia, Vanja Bukilic untuk menggantikan posisi dari Giovanna Milana.
Tinggal 5 Menit Lagi Waktu Subuh, Apakah Masih Boleh Shalat Tahajud? Buya Yahya Tegaskan Bisa Selama ...

Tinggal 5 Menit Lagi Waktu Subuh, Apakah Masih Boleh Shalat Tahajud? Buya Yahya Tegaskan Bisa Selama ...

Dalam ceramahnya, Buya Yahya menyampaikan ketika mau tahajud tapi bangun kesiangan masih bisa dilakukan. Sehingga waktu mepet shalat subuh kaya 15 atau 5 menit
Reaksi Ahmed Al Kaf usai Kembali Pimpin Laga yang Dimenangkan Tim Timur Tengah, Wasit Oman yang Rugikan Timnas Indonesia Itu Bangga Bukan Main

Reaksi Ahmed Al Kaf usai Kembali Pimpin Laga yang Dimenangkan Tim Timur Tengah, Wasit Oman yang Rugikan Timnas Indonesia Itu Bangga Bukan Main

Wasit asal Oman, Ahmed Al Kaf memberikan reaksi setelah kembali dipercaya AFC untuk memimpin pertandingan antara negara Timur Tengah yakni Uni Emirat Arab (UEA) melawan Kirgistan.
Selengkapnya
Viral