tvOnenews.com - Sarwendah mengungkap hal yang tak disukai dari Betrand Peto alias Onyo, putra angkatnya.
Seperti diketahui, usai Sarwendah dan Ruben Onsu bercerai pada 24 September 2024, anak-anak mereka tinggal bersama ibunya, termasuk Betrand Peto.
Menjadi laki-laki dewasa, Onyo kini menjadi garda terdepan untuk bunda dan adik-adiknya.
Sarwendah dikenal sebagai seorang ibu yang sangat menyayangi anak-anaknya.
Ibu tiga anak itu juga selalu detail jika menyangkut putra dan putrinya.
Load more