selain memerhatikn asupan makanan yang dikonsumsi, Ade Rai juga menyarankan untuk membarenginya dengan melakukan olahraga teratur.
Ia merekomendasikan untuk mengombinsi latihan kardio dan latihan kekuatan untuk mendapat hasil maksimal dalam mengecilkan perut.
5. Latihan pernapasan.
Dengan teknik pernapasan yang tepat, otot perut akan bekerja lebih maksimal, membantu menjaga posisi tubuh yang lebih kencang dan membentuk perut yang lebih rata.
Ade Rai meyakini bahwa dengan menggabungkan pernapasan yang benar, pengaturan pola makan, dan olahraga secara teratur, perut buncit dapat diatasi.
(udn/nka)
Load more