tvOnenews.com - Kedekatan Fujianti Utami Putri atau akrab disapa Fuji dengan Verrell Bramasta saat ini tengah ramai dibicarakan.
Setelah mereka membuat konten bersama di Gedung DPR RI, Fuji dan Verrell Bramasta kembali membuat heboh fans keduanya.
Baru-baru ini, Fuji dan Verrel menjadi model dalam peluncuran koleksi busana muslim terbaru
Kehadiran Fuji dan Verrell di acara tersebut memang mencuri perhatian.
Keduanya tampil serasi mengenakan baju couple di acara tersebut.
Load more