ADVERTISEMENT

LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Komunitas Kudus Adventure Remote Control saan ngabuburit menanti waktu berbuka puasa.
Sumber :
  • Tim tvOne - Galih Manunggal

Serunya Ngabuburit Sambil Bermain Mobil RC Offroad di Hutan Pinus

Berbagai cara dilakukan untuk menunggu waktu berbuka puasa. Salah astunya dengan menyalurkan hobi yang mampu menjadi obat penghilang penat usai beraktifitas. 

Kamis, 14 April 2022 - 16:32 WIB

Kudus, Jawa Tengah - Berbagai cara dilakukan untuk menunggu waktu berbuka puasa. Seperti menyalurkan hobi yang mampu menjadi obat penghilang penat setelah seharian beraktifitas.  Apalagi bila kita memiliki banyak kawan yang menyukai hobi serupa, penyaluran hobi tersebut akan semakin menyenangkan.

Di Kudus, Jawa Tengah ada komunitas mobil offroad tapi mainan atau menggunakan remote control. Meski hanya mobil mainan namun tak kalah mengasyikan karena lintasan dan jenis mobilnya dibuat mirip aslinya.

Di kawasan hutan pinus Pijar Park di desa Kajar Kecamatan Dawe ini, para anggota komunitas Kudus Adventure Remote Control saling beradu skill memainkan mobil remote control, melahap setiap medan yang dilalui.

Seperti tanjakan dan turunan curam, bebatuan terjal, jalur sempit berlumut yang licin, hingga rintangan akar pohon pun menjadi tantangan yang mengasyikan bagi para pemainnya.

Permainan ini juga tak hanya menjadi ajang unjuk ketahanan dan keunggulan mobil saja, tapi juga kelihaian pemiliknya mengendalikan mobil lewat remote controlnya. Inilah salah satu alasan para anggota komunitas menggemari permainan ini.

“Ya ini sambil menunggu waktu berbuka puasa sambil mainan RC (remote control). Kami Memilih hutan pinus di kawasan ini karena suasananya yang sejuk jadi enak buat ngabuburit. Tempatnya di alam jadi cocok untuk jalur mobil RC banyak rintangan yang asli dari alam,” terang Zainal Abidin, Ketua komunitas Kudus Adventure Remote Control.

Baca Juga

Foto: Mobil offroad remote control (Galih Manunggal)

Permainan mobil RC tersebut juga menarik perhatian warga sekitar yang ada di kawasan wisata hutan pinus Pijar Park. Bagi mereka, melihat para anggota komunitas RC beradu skil menjadi hiburan tersendiri sembari menunggu waktu berbuka.

“seru melihatnya, mobilnya RC bagus bagus, biasanya kan dimainkan anak-anak tapi ini oleh orang dewasa. Ya lumayan buat hiburan sambil nunggu buka puasa, ini anak-anak juga jadi senang,” ujar Irul salah seorang warga setempat.

Soal harga, mobil RC tersebut dibandrol kisaran Rp 1,5 juta hingga Rp 5 juta. Harga tersebut tentu belum komplit dengan peralatan lain yang bisa mengupgrade kemampuan mobil. Namun, kalau sudah namanya hobi, berapapun biaya tetap saja tak masalah. Mobil RC ini menggunakan baterai kering yang bisa diisi ulang.

Tak ada syarat khusus untuk bergabung di komunitas Kudus Adventure Remote Control, karena komunitas ini sifatnya penyaluran hobi semata. Baik tua maupun muda dengan berbagai latar pekerjaan semua bisa bergabung asalkan memiliki mobil RC.

Kedepan para pecinta mobil RC offroad ini berharap, dari penyaluran hobi ini akan terbentuk sebuah event kejuaraan baru yang cukup unik dan diminati di wilayah Kudus.

Nah bagaimana, ngabuburit jadi makin asyik bukan? atau anda justru tertarik untuk memiliki sekaligus mencoba memainkan mobil offroad RC ini? (Gml/Buz)

 

Temukan semua yang Anda butuhkan berkaitan ramadhan! Jadwal puasa, artikel, video, serta hadis & ayat harian

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
2 Keputusan FIFA Paksa Patrick Kluivert Coret Banyak Pemain Timnas Indonesia Lawan Australia, Siapa Saja?

2 Keputusan FIFA Paksa Patrick Kluivert Coret Banyak Pemain Timnas Indonesia Lawan Australia, Siapa Saja?

Dua keputusan FIFA yang menjadi sebuah regulasi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 memaksa Patrick Kluivert harus mencoret tujuh pemain Timnas Indonesia saat melawan Australia.
Teks Khutbah Jumat Terbaru 14 Maret 2025: Ramadhan, Bulan Nuzulul Quran dan Momentum Menghidupkan Al-Quran

Teks Khutbah Jumat Terbaru 14 Maret 2025: Ramadhan, Bulan Nuzulul Quran dan Momentum Menghidupkan Al-Quran

Teks khutbah Jumat terbaru untuk shalat Jumat, 14 Maret 2025 dengan tema peristiwa Nuzulul Quran menjadi waktu menggetarkan Al-Quran di bulan Ramadhan 2025.
3 Zodiak yang Finansialnya Mujur pada 15 Maret 2025: Kekayaan Aries akan Bertambah,  Taurus Sebaiknya Hindari...

3 Zodiak yang Finansialnya Mujur pada 15 Maret 2025: Kekayaan Aries akan Bertambah,  Taurus Sebaiknya Hindari...

Berikut 3 zodiak yang diprediksi akan merasakan keberuntungan dalam finansial pada 15 Maret 2025: Ada peluang kekayaan Aries bertambah, Taurus disarankan untuk...
Bukti Timnas Indonesia di Tangan Patrick Kluivert Bakal Bersinar, Mees Hilgers: Kami Sebagai Satu Tim...

Bukti Timnas Indonesia di Tangan Patrick Kluivert Bakal Bersinar, Mees Hilgers: Kami Sebagai Satu Tim...

Pemain Timnas Indonesia Mees Hilgers menilai sosok pelatih Patrick Kluivert bisa membawa skuad Garuda bersinar, terutama saat laga kualifikasi Piala Dunia 2026
FIFA Sahkan Trio Pemain Naturalisasi Anyar Timnas Indonesia, 3 Pemain Ini Berpotensi Dicoret Patrick Kluivert

FIFA Sahkan Trio Pemain Naturalisasi Anyar Timnas Indonesia, 3 Pemain Ini Berpotensi Dicoret Patrick Kluivert

Emil Audero, Dean James dan Joey Pelupessy resmi berpindah federasi dari FIGC (Italia) dan KNVB (Belanda) menjadi di bawah PSSI sehingga legal membela Timnas Indonesia. 
Patrick Kluivert Diharap Tak Ulangi Kesalahan Shin Tae-yong, Legenda Timnas Indonesia Beri Saran Mahal untuk Hadapi Australia

Patrick Kluivert Diharap Tak Ulangi Kesalahan Shin Tae-yong, Legenda Timnas Indonesia Beri Saran Mahal untuk Hadapi Australia

Legenda Timnas Indonesia memberi saran mahal untuk Patrick Kluivert jelang Timnas Indonesia menghadapi Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Apa itu?
Trending
Resmi! Daftar Terbaru Skuad Timnas Indonesia Pilihan Patrick Kluivert untuk Laga Lawan Australia dan Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Resmi! Daftar Terbaru Skuad Timnas Indonesia Pilihan Patrick Kluivert untuk Laga Lawan Australia dan Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Daftar terbaru skuad Timnas Indonesia untuk menghadapi Australia dan Bahrain di ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Warga Belanda Sinis dengan Mees Hilgers usai Ungkap Mimpi Bawa Timnas Indonesia Juara Piala Dunia, Tak Disangka sampai Disebut…

Warga Belanda Sinis dengan Mees Hilgers usai Ungkap Mimpi Bawa Timnas Indonesia Juara Piala Dunia, Tak Disangka sampai Disebut…

Warga Belanda sinis dengan mimpi Mees Hilgers yang ingin menjadi juara Piala Dunia bersama Timnas Indonesia.
Kevin Diks Langsung Dimainkan Copenhagen saat Melawat ke Chelsea, Suporter Timnas Indonesia Bisa Tenang

Kevin Diks Langsung Dimainkan Copenhagen saat Melawat ke Chelsea, Suporter Timnas Indonesia Bisa Tenang

Pemain Timnas Indonesia Kevin Diks dimainkan langsung sejak babak pertama saat Copenhagen melawat ke kandang Chelsea pada UEFA Conference League, Jumat (14/3/2025) dini hari WIB.
Kondisi Fisik Pemain Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto Sorot Evandra Florista

Kondisi Fisik Pemain Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto Sorot Evandra Florista

Pelatih timnas Indonesia U-17, Nova Arianto, menilai kondisi fisik para pemain asuhannya sudah sesuai ekspektasi.
Media Italia Berbondong-bondong Beri Sorotan kepada Timnas Indonesia Jelang Lawan Australia dan Bahrain, Ternyata karena …

Media Italia Berbondong-bondong Beri Sorotan kepada Timnas Indonesia Jelang Lawan Australia dan Bahrain, Ternyata karena …

Media Italia Berbondong-bondong beri sorotan kepada Timnas Indonesia jelang laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 lawan Australia dan Bahrain. Ada apa? Baca ini!
4 Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Ini Layak Dicoret Patrick Kluivert Saat Lawan Australia dan Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026

4 Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Ini Layak Dicoret Patrick Kluivert Saat Lawan Australia dan Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Sebanyak empat pemain naturalisasi Timnas Indonesia ini layak dicoret Patrick Kluivert saat menghadapi Australia dan Bahrain ronde ketiga Kualifkasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Link Video Guru dan Siswi SMK di Karawang Viral di Media Sosial, Keduanya Mesra-mesraan di dalam Kelas Kosong...

Link Video Guru dan Siswi SMK di Karawang Viral di Media Sosial, Keduanya Mesra-mesraan di dalam Kelas Kosong...

Jagat maya kembali dihebohkan dengan beredarnya sebuah video kemesraan diduga seorang oknum guru dengan muridnya, siswi SMK di Karawang, Jawa Barat di medsos.
Selengkapnya
Viral