2.VMS Portable
Berbeda dari VMS permanen, VMS portabel (VMSP) adalah rambu yang letak penempatannya bisa dipindah-pindah.
Meski ukurannya termasuk kecil, namun tulisan-tulisan yang ada di VMS ini dipastikan masih bisa dibaca oleh orang. Biasanya pula VMSP ini diletakkan di atas truk agar mudah berpindah.
VMS portabel ini biasanya digunakan ketika ada perawatan atau perbaikan di jalan. (bel)
Load more