Shinto mengatakan jika pihak Nikita sempat merespon surat panggilan tersebut pada 24 juli, untuk melakukan penjadwalan ulang pada 6 juli 2022, namun pada hari itu Nikita juga tidak memenuhi panggilan tersebut. serta menambahkan pertimbangan penyidik untuk melakukan penangkapan pada Nikita Mirzani adalah karena sikap tidak kooperatif yang ditunjukan Nikita.
Kasus yang menjerat Nikita Mirzani adalah sebagai tersangka kasus Undang-Undang Informasi dan Transaksi Elektronik (UU ITE) atas laporan dari Dito Mahendra
Mengetahui sang sahabat sedang ditangkap, dengan sigap langsung Fitri Salhuteru menyusul untuk membesuk Nikita di Polresta Serang Kota, bersama Sunan Kalijaga. Namun banyak yang penasaran akan kisah dan alasan Fitri tetap bersama Nikita yang bertemannya dengannya.
Dalam sebuah wawancara di kanal Youtube Melaney Ricardo, Fitri Salhuteru yang juga merupakan pengusaha menuturkan alasan tetap berteman dengan Nikita Mirzani.
"Aku nggak pernah bingung untuk memilih tetap stay sama Niki,"ucap Fitri
"You stay with Niki, Why?"tanya Melaney
Dirinya pun menyebutkan alasan kenapa memutuskan tetap berteman bersama karena bermanfaat buat anak-anaknya Nikita Mirzani
Load more