setelah berhasil mendapatkan ponsek tersebut. Sang emak-emak itu mulai pergi melewati pintu keluar. Kejadian itu pun terekam melalui kamera CCTV. Namun, untungnya ponsel tersebut telah kembali ke tangan istri Pasha Ungu.
"Pelaku terlihat memperhatikan keadaan sekitar sebelum mengambil hp yang tergeletak di meja," sambung tulis @artis.indo_hits.
"Beruntungnya pelaku sudah diketahui identitasnya dan HP Adel sudah kembali ke tangannya lagi dan memaafkan pelakum," lanjutnya.
Diketahui ponsel itu setelah diambil, pelaku sempat membuangnya ke tong sampah. karena sudah terlanjur ketahuan akhirnya ia mengambil lagi untuk mengembalikannya.
Sontak saja unggahan video itu pun menuai sorotan dan beragam reaksi komentari dari netizen, setelah beredar dan viral di media sosial Instagram.
"Aduuuhhh sesama anggota loh itu walaupun tamu tapi kan 1 partai," tulis netizen.
"Ringan banget tangannya ya bu," ujar netizen.
Load more