LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Rizky Billar Mangkir dari Pemeriksaan, Status Naik Menjadi Penyidikan
Sumber :
  • VIVA/ M Ali Wafa

Kasus KDRT Lesti Kejora Naik Tahap Penyidikan, Ini Ancaman Polri untuk Rizky Billar Jika Kembali Mangkir

Lesti Kejora telah melaporkan suaminya Rizky Billar ke Polres Metro Jakarta Selatan, pada (28/9/2022) dengan sangkaan kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT)

Minggu, 9 Oktober 2022 - 12:13 WIB

Jakarta - Penyanyi dangdut, Lesti Kejora telah melaporkan suaminya Rizky Billar ke Polres Metro Jakarta Selatan, pada (28/9/2022) dengan sangkaan kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT).

Sebelumnya, Polres Metro Jakarta Selatan telah memanggil Rizky Billar untuk dilakukan pemeriksaan sebagai saksi terlapor. Namun dirinya malah mangkir dari pemeriksaan.

Rizky Billar mengaku psikisnya terganggu akibat tudingan yang didapatinya. Kuasa Hukum Rizky Billar, Ade Epril mengatakan Rizky Billar sampai memanggil ustadz sehingga dirinya tidak dapat hadir memenuhi panggilan Polres Metro Jakarta Selatan.

“Kita mewakili Billar karena Billar lagi terganggu psikisnya, dia lagi memanggil ustadz dia ada kesibukan enggak bisa datang ke sini,” ungkap Ade saat ditemui di Mapolres Metro Jakarta Selatan, Kamis (6/10/2022).

Baca Juga :

Sementara itu, Lesti Kejora dikabarkan mengalami cedera di bagian leher akibat perbuatan Rizky Billar terhadapnya. Dirinya sempat dirawat di rumah sakit, namun kini menjalani perawatan mandiri dirumah dengan pengawasan dokter.

Naikkan Status Rizky Billar Menjadi Tahap Penyidikan

Penyidik Polres Metro Jakarta Selatan menaikkan status dugaan kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) yang dilakukan oleh artis, Muhammad Rizky alias Rizky Billar terhadap istrinya, Lestiani Andryani atau Lesti Kejora. 

"Tapi yang jelas kita sudah dapat untuk keterangan tambahan, ya jadi untuk itu jadi dari penyelidikan menjadi penyidikan" ungkap Kasi Humas Polres Metro Jakarta Selatan AKP Nurma Dewi di Jakarta, Sabtu. 

Lebih lanjut dijelaskan Nurma, bahwa penyidik mendatangi kediaman Lesti pada pukul 11.00 WIB dan memberikan 18 pertanyaan yang disiapkan untuk menggali informasi tambahan terkait kasus KDRT yang terjadi. 

Menurut dia, penyidik mendatangi kediaman Lesti, karena situasi dan kondisi yang tidak memungkinkan bagi yang bersangkutan untuk mendatangi Polres Metro Jakarta Selatan. 

Kata dia, sampai saat ini kepolisian masih mendalami laporan yang disampaikan Lesti terkait dua kali kejadian kekerasan. Lebih lanjut, Nurma menuturkan kepolisian juga akan menjadwalkan pemeriksaan terhadap dua orang saksi, yaitu asisten rumah tangga (ART) dan penjaga rumah. 

Saat ini diketahui Lesti tengah beristirahat di tempat yang tidak bisa disebutkan, karena yang bersangkutan untuk sementara ingin fokus menjalani pemulihan. 

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Tak Cuma Liga Jerman, Kevin Diks Bisa Susul Pemain Keturunan Indonesia di Liga Top Eropa Ini

Tak Cuma Liga Jerman, Kevin Diks Bisa Susul Pemain Keturunan Indonesia di Liga Top Eropa Ini

Bek serbabisa Timnas Indonesia, Kevin Diks, tak hanya memiliki peminat dari Liga Jerman pada bursa transfer Januari, dengan klub dari liga top Eropa lainnya.
Klasemen V-League 2024-2025 Usai Red Sparks Raih 7 Kemenangan Beruntun, Megawati Hangestri Makin PD Bersaing

Klasemen V-League 2024-2025 Usai Red Sparks Raih 7 Kemenangan Beruntun, Megawati Hangestri Makin PD Bersaing

Klasemen V-League boleh tak berubah, namun keberhasilan Red Sparks mengalahkan AI Peppers membuat Megawati Hangestri semakin percaya diri dalam bersaing. 
BPBD Minta Warga Waspadai Potensi Banjir Rob di Pesisir Jakarta Hingga 3 Januari 2025

BPBD Minta Warga Waspadai Potensi Banjir Rob di Pesisir Jakarta Hingga 3 Januari 2025

BPBD DKI Jakarta mengimbau warga yang tinggal di pesisir agar mewaspadai potensi banjir rob yang masih mungkin terjadi hingga 3 Januari 2025.
Top 3 Sport: Alasan Mengejutkan Pink Spiders Tak Lagi Perkasa, Prediksi Media Korea tentang Megawati Hangestri hingga Penyesalan Terbesar Pelatih Hi-Pass

Top 3 Sport: Alasan Mengejutkan Pink Spiders Tak Lagi Perkasa, Prediksi Media Korea tentang Megawati Hangestri hingga Penyesalan Terbesar Pelatih Hi-Pass

Rangkuman berita sport terpopuler di tvOnenews.com pada hari Kamis (26/12/2024). berita soal Megawati Hangestri bersama Red Sparks menjadi topik banyak dibaca.
Kisah Pilu Istri Tua Pak Tarno, Tak Pernah Cicipi Hasil Kesuksesan, Hanya Diberi Nafkah Rp20 Ribu Sehari: Nggak Pernah Pulang...

Kisah Pilu Istri Tua Pak Tarno, Tak Pernah Cicipi Hasil Kesuksesan, Hanya Diberi Nafkah Rp20 Ribu Sehari: Nggak Pernah Pulang...

Sariah, istri pertama Pak Tarno, mengungkap kisah pilunya pernikahan. Ia mengaku tak merasakan kesuksesan Pak Tarno lantaran hanya diberi nafkah Rp20 ribu.
Beri Pernyataan Usai Jadi Tersangka Korupsi Harun Masiku, Hasto Kristiyanto: Penjara Adalah Suatu Jalan...

Beri Pernyataan Usai Jadi Tersangka Korupsi Harun Masiku, Hasto Kristiyanto: Penjara Adalah Suatu Jalan...

Sekjen PDIP, Hasto Kristiyanto akhirnya buka suara usai dirinya ditetapkan tersangka kasus korupsi Harun Masiku oleh KPK.
Trending
Coach Justin Cium Gelagat Aneh dari Para Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF 2024: Gua Lihat Tampang Mereka seperti…

Coach Justin Cium Gelagat Aneh dari Para Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF 2024: Gua Lihat Tampang Mereka seperti…

Pengamat sepak bola, Coach Justin melihat gelagat yang aneh dari para pemain Timnas Indonesia selama mengikuti pertandingan di Piala AFF 2024, apa itu?
Betrand Peto Tak Ingin Bungkam Lagi, Akhirnya Berani Jujur Soal Perasaan Sebenarnya terhadap Sarwendah: Aku Mulai…

Betrand Peto Tak Ingin Bungkam Lagi, Akhirnya Berani Jujur Soal Perasaan Sebenarnya terhadap Sarwendah: Aku Mulai…

Tak ingin bungkam lagi, Betrand Peto akhirnya mengungkapkan perasaan sebenarnya terhadap Sarwendah. Lantas, seperti apa pengakuan Onyo? Simak artikelnya!
Reaksi Tak Terduga Suporter Timnas Indonesia usai Bahrain Bikin Kocar-kacir Irak di Piala Teluk 2024, Mulai Bikin Hati Tak Tenang

Reaksi Tak Terduga Suporter Timnas Indonesia usai Bahrain Bikin Kocar-kacir Irak di Piala Teluk 2024, Mulai Bikin Hati Tak Tenang

Suporter Timnas Indonesia langsung bereaksi usai Bahrain, yang akan menjadi calon lawan di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia berhasil mengalahkan Irak.
AFC Umumkan Pembagian Pot Drawing Piala Asia U-17, Timnas Indonesia dan Thailand Turun Karena Ini

AFC Umumkan Pembagian Pot Drawing Piala Asia U-17, Timnas Indonesia dan Thailand Turun Karena Ini

Piala Asia U-17 akan digelar di Arab Saudi pada 3-20 April 2025 mendatang. 
Denny Darko Ramal Nasib Shin Tae-yong dan Skuad Timnas Indonesia di Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia, Menurutnya Pelatih asal Korea Selatan Itu akan...

Denny Darko Ramal Nasib Shin Tae-yong dan Skuad Timnas Indonesia di Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia, Menurutnya Pelatih asal Korea Selatan Itu akan...

Ahli tarot kenamaan Denny Darko meramalkan nasib Shin Tae-yong dan skuad Timnas Indonesia asuhannya di babak ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026. Menurutnya ...
Tak Tahan Lagi, Andre Taulany Jujur soal Hubungannya dengan Ayu Ting Ting, Di Depan Boy William Bilang Sebenarnya Dia itu...

Tak Tahan Lagi, Andre Taulany Jujur soal Hubungannya dengan Ayu Ting Ting, Di Depan Boy William Bilang Sebenarnya Dia itu...

Tak ingin sembunyikan lebih lama lagi, Andre Taulany akhirnya jujur soal hubungannya dengan pedangdut, Ayu Ting Ting. Di depan Boy William dia bilang...
Terpopuler: Respons Coach Justin Jika PSSI Pertahankan Shin Tae-yong, Denny Darko Ramal Jodoh Ayu Ting Ting, hingga Greg Nwokolo Bandingkan Timnas Indonesia Dulu dan Sekarang

Terpopuler: Respons Coach Justin Jika PSSI Pertahankan Shin Tae-yong, Denny Darko Ramal Jodoh Ayu Ting Ting, hingga Greg Nwokolo Bandingkan Timnas Indonesia Dulu dan Sekarang

Deretan kabar terpopuler yang pailing banyak dibaca di tvOnenews pada Rabu (25/12/2024). Ada berita seputar Timnas Indonesia hingga selebritis tanah air. Simak!
Selengkapnya
Viral