Kemungkinan besar pada season dua nanti, cerita masih akan berlanjut seputar perebutan batu es yang kini posisinya dipegang oleh Jang Wook. Untuk melihat kelanjutan dari drama Korea Alchemy of Souls ini penggemar hanya perlu menunggu hingga Desember 2022.
Karena saat ini tim produksi sedang menyelesaikan proses syuting untuk drama Korea Alchemy of Souls musim kedua. Untuk menyaksikan drama Korea ini penggemar bisa langsung mengunjungi platfrom streaming film Netflix. (Lsn)
Load more