LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kiesha Alvaro, anak pertama Pasha Unggu menceritakan kehidupannya setelah orangtuanya cerai
Sumber :
  • Instagram @kiesha.alvaro dan @pashaungu_vm

Masih Ingat Kiesha Alvaro? Makan Pun Susah Sejak Di Tinggal Ayah, Pasha Ungu 11 Tahun Lalu

Dari pernikahannya yang pertama bersama Okie Agustina, Pasha Ungu telah dikaruniai 3 orang anak. Kiesha Alvaro menceritakan sulitnya kehidupan tanpa sosok ayah

Minggu, 6 November 2022 - 12:39 WIB

Jakarta - Sebelumnya, Pasha Ungu telah menikah dengan Okie Agustina yang pada akhirnya memutuskan untuk berpisah. Kini Pasha telah menjalani rumah tangga bersama Adelia Wilhelmina.

Masih Ingat Kiesha Alvaro? Makan Pun Susah Sejak Di Tinggal Ayah, Pasha Ungu 11 Tahun Lalu
Dari pernikahannya yang pertama bersama Okie Agustina, Pasha Ungu telah dikaruniai 3 orang anak. Hingga pada (20/1/2009), keduanya bercerai dan semua anaknya berada dalam asuhan Okie. 

Namun, banyak yang tidak mengetahui bagaimana kehidupan Okie Agustina bersama ketiga anaknya tanpa hadirnya sosok Pasha Ungu di dalam keluarga mereka. 

Kiesha Alvaro, anak pertama Pasha Ungu bersama Okie Agustina menceritakan sulitnya ia menjalani kehidupan tanpa adanya sosok ayah.

Baca Juga :

Bahkan Kiesha Alvaro masih di usia yang sangat kecil saat perceraian itu terjadi. Dalam benaknya, perceraian yang dialami orang tuanya tersebut sangat membekas di kehidupan Kiesha.

Hubungan Kiesha Alvaro dan Ayahnya, Pasha Ungu Renggang
Selama 11 tahun berpisah, hubungan antara Pasha Ungu dengan putra pertamanya Keisha Alvaro sempat renggang. Dalam sebuah perbincangan dengan Alvin Adam, Keisha Alvaro menceritakan hidupnya yang penuh rintangan selama ini.

Saat berbincang bersama Kiesha Alvaro, Alvin menanyakan apa yang sangat membekas dalam pikirannya pada saat itu. Kiesha pun menjawab pada saat proses perceraian kedua orang tuanya sangat membekas di benaknya.

“Oh yang pasti berbekas yang inilah proses perceraian. Itu paling berbekas itu,” ungkap Kiesha Alvaro dalam sebuah konten video pada unggahan Youtube Cumi Cumi.

Di usianya yang masih sangat kecil, Kiesha sangat bingung dengan apa yang terjadi pada kedua orang tuanya.

“Bingung lah pasti, nih apa nih, kok ke tempat gede gini? Banyak orang segala macem, wartawan. Terus bunda sama ayah kok kayak nggak baik-baik saja,” kata Kiesha.

Kiesha bahkan sempat berpikir mengapa kejadian tersebut harus ia alami. Semakin dewasa, dirinya pun menyadari bila kejadian tersebut tidak dialaminya, mungkin ia belum tentu dapat menghadapi kehidupan hingga sekuat saat ini.

“Berbekasnya sih lebih ke kayak ‘kenapa harus aku yang alamin’. Cuma ya namanya kehidupan, berjalan aja gitu. Mungkin kalau waktu itu nggak ada kejadian itu, belum tentu bisa sekuat sekarang juga,” lanjut cerita Kiesha.

Hubungan Ayah Kiesha, Sigit Purnomo atau yang biasa dipanggil Pasha Ungu dengan anak pertamanya tersebut tidak berlangsung baik. Kiesha mengatakan bahwa hubungan Pasha Ungu dengannya sempat renggang selama 11 tahun.

Namun, tidak disangka renggangnya hubungan tersebut bukan berasal dari Ibunya, Okie Agustina maupun dari Ayahnya tersebut. Melainkan ia mengakui bahwa hal tersebut merupakan keinginannya sendiri.

Alasan Kiesha saat itu karena Pasha Ungu telah melanggar janji bersamanya untuk tidak menikah lagi. Namun kini Ayahnya telah menikah lagi dengan Adelia Wilhelmina. 

“Waktu itu sempat ada omongan sih sama ayah. ‘Ayah kalo enggak sama bunda oke, tapi jangan nikah lagi’. Nah, ternyata ayah nikah lagi, di situ aku ngambek langsung,” cerita Kiesha.

“11 tahun (nolak bertemu ayah). Dari proses cerai, sampai 2020. Itu udah mulai rada baik,” terusnya.

Ia mengaku membutuhkan waktu yang lama agar membuat Kiesha berdamai dengan keadaan. Beberapa faktor yang membuat pandangannya semakin berubah terhadap ayahnya. Khususnya usia yang semakin dewasa menjadi salah satu penyebab pola pikirnya berubah. 

“Semakin kesini, semakin gede, semakin mikir lah. Karena alhamdulillah kan ekonomi udah mulai membaik. Jadi beban pikirannya enggak terlalu banyak. Nah, dari situ mulai mikir ‘kenapa dulu bisa begini ya?’ ‘Kok bisa terjadi perceraian tuh kenapa ya?” Jelas Keisha Alvaro.

Seiring berjalannya waktu, Icha sempat mencari tahu mengapa hal tersebut terjadi kepadanya. 

“Pelan-pelan aku cari tahu lah, ‘oh ternyata begini, ternyata kenapa bisa begini’. Karena dulu mikirnya ayah ‘oh ayah jahat, ayah begini, ayah begitu,” anggapan Keisha.

Setelah itu, pada akhirnya Kiesha sempat kembali komunikasi bersama ayahnya. 

“Akhirnya sempet ngobrol sama ayah juga, ‘kenapa sih ah begini?’, ‘jadi begini kak’. Oh gitu ternyata,” kata Kiesha Alvaro saat meminta penjelasan ayahnya.

Ekonomi Keluarga Kiesha Alvaro Terpuruk
Sejak kecil, Kiesha harus merasakan perjuangan untuk membiayai kebutuhan keluarga, karena ekonominya bersama adik dan ibunya semakin terpuruk.

Icha sapaan akrab Kiesha Alvaro, menceritakan sisi terberat menjalani hidup setelah tidak lagi bersama Ayahnya tersebut.

“Ekonomi sih (yang terberat). Makanya Icha Mutusin buat bantu keluarga,” ujarnya.

“Habis kejadian itu, ekonomi langsung goyah banget. Bunda juga waktu itu nggak kerja kan. Ya udah, mau nggak mau, Icha aja deh syuting, nyanyi segala macam. Alhamdulillah udah ketemu papa juga sekarang, udah dibantu-bantu,” sambungnya.

Kemudian, Icha pun bercerita juga kondisi ekonominya mengalami keterpurukan hingga untuk makan pun dirasa sulit.

“Bener-bener nggak bisa bayar apa-apa. Ada cicilan segala macam, nggak bisa sama sekali. Mau makan pun susah. Sampai bener-bener waktu itu kerja bolak balik Jakarta-Bogor, Jakarta-Bogor, siang malam di umur segitu,” jelas Kiesha Alvaro.

“Mungkin kalo contoh lain banyak ya kerja dari kecil. Tapi, kan mereka dari keluarga harmonis yang memang ‘yaudah aku pengen syuting aja nih buat nambah-nambah uang’ gitu. Kalau Icha kan enggak. Emang bantu buat bunda segala macem. Terus juga ada nenek, kakek, adek juga masih kecil-kecil banget,” lanjutnya.

Kiesha mengakui bahwa selama beberapa tahun dirinya membiayai semua keperluan dan kebutuhan keluarga. Dimulai dari uang kontrakan, air, listrik, meski mendapat bantuan dari sang bunda, Okie Agustina.

Namun tanggung jawabnya untuk menghidupi keluarga membuat teman-teman Kiesha heran dengan upaya kerja kerasnya dan berpikir seharusnya memiliki banyak uang. 

“Temen-temen bilang ‘Kok lu nggak punya apa-apa sih Cha? Biasa-biasa aja sekarang?’, ya emang tujuan gua kerja kan buat keluarga. Bukan buat gaya-gayaan. Kalau adek mau beli apa ya beli, bunda pengen beli apa, ya beli,” tutur Kiesha.

Setelah berjalannya waktu dan bertambah usia, Kiesha semakin memahami kondisi keluarganya. Ditambah kini komunikasi dan hubungannya dengan Pasha Ungu semakin membaik. (Kmr)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Sering Dianggap Sepele saat Shalat Jumat, Buya Yahya Tegaskan Hati-hati Bisa buat Pahala Hilang karena Ada Adab yang....

Sering Dianggap Sepele saat Shalat Jumat, Buya Yahya Tegaskan Hati-hati Bisa buat Pahala Hilang karena Ada Adab yang....

Kebiasaan buruk saat shalat Jumat sering dilakukan ternyata dianggap sepele. Menurut Buya Yahya bisa gugurkan niat baik, gegara datang ke Masjid tapi lakukan...
10 Persen dari Jumlah Pompa Permanen Pengendali Banjir di Jakarta Barat Rusak Akibat Sampah Celana Jeans

10 Persen dari Jumlah Pompa Permanen Pengendali Banjir di Jakarta Barat Rusak Akibat Sampah Celana Jeans

10 Persen dari jumlah pompa permanen atau stasioner untuk pengendalian banjir di Jakarta Barat rusak akibat sampah celana jeans.
Demi Ukir Kenangan Manis di MMA, Dustin Poirier Siap Hadapi Max Holloway Sebelum Resmi Pensiun dari UFC

Demi Ukir Kenangan Manis di MMA, Dustin Poirier Siap Hadapi Max Holloway Sebelum Resmi Pensiun dari UFC

Dustin Poirier selaku petarung MMA kelas ringan siap berhadapan melawan Max Holloway di atas octagon sebelum akhirnya resmi putuskan pensiun dari panggung UFC.
Harga Bahan Pangan Naik Hari Ini, Bawang Merah Jadi Rp35.290 per Kilogram

Harga Bahan Pangan Naik Hari Ini, Bawang Merah Jadi Rp35.290 per Kilogram

Harga bahan pangan hari Selasa (6/11/2024) beberapa diantaranya naik menurut Panel Harga Bapanas pukul 7.30 WIB tadi pagi, namun hanya dua yang harganya turun
Danantara Bakal Resmi Diluncurkan 7 November

Danantara Bakal Resmi Diluncurkan 7 November

Badan Pengelola Danantara akan segera resmi diluncurkan ke publik pada 7 November mendatang di kantornya daerah Jalan Soeroso dan dihadiri oleh Presiden Prabowo
Jadwal Lengkap Livoli Divisi Utama 2024 dari Babak Final Four hingga Grand Final, Digelar Kapan?

Jadwal Lengkap Livoli Divisi Utama 2024 dari Babak Final Four hingga Grand Final, Digelar Kapan?

Jadwal lengkap Livoli Divisi Utama 2024 mulai babak final four hingga grand final yang akan berlangsung pada pertengahan November mendatang.
Trending
PSSI Gerak Cepat Siapkan Striker Keturunan setelah Naturalisasi Kevin Diks Disetujui DPR, Tiga Nama Ini Jadi Sorotan...

PSSI Gerak Cepat Siapkan Striker Keturunan setelah Naturalisasi Kevin Diks Disetujui DPR, Tiga Nama Ini Jadi Sorotan...

Yunus Nusi menyebut PSSI tak mau terlalu terburu-buru dalam mengambil keputusan meski mendapatkan rekomendasi cukup banyak pemain yang berposisi sebagai striker
Makin Moncer di Timnas Indonesia dan Serie A, Belanda Kini Menyesal Pernah Sia-siakan Jay Idzes? Sampai Bilang...

Makin Moncer di Timnas Indonesia dan Serie A, Belanda Kini Menyesal Pernah Sia-siakan Jay Idzes? Sampai Bilang...

Kariernya semakin moncer di Timnas Indonesia dan Serie A bersama Venezia FC, tim nasional Belanda kini justru menyesal sudah sia-siakan talenta Jay Idzes?
Wow, Pemain Timnas Indonesia yang Mualaf Ini Beberkan Alasan Lebih Betah di Indonesia daripada Belanda

Wow, Pemain Timnas Indonesia yang Mualaf Ini Beberkan Alasan Lebih Betah di Indonesia daripada Belanda

Ternyata ada salah satu pemain Timnas Indonesia yang mualaf mengaku lebih suka tinggal di Indonesia daripada Belanda. Hal ini tentu menarik pecinta bola. Simak
Justin Hubner Susul Maarten Paes Jelang Timnas Indonesia Hadapi Jepang dan Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Justin Hubner Susul Maarten Paes Jelang Timnas Indonesia Hadapi Jepang dan Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Justin Hubner memberi update soal kapan dirinya berangkat ke Indonesia demi memperkuat Timnas Indonesia jelang laga kontra Jepang dan Arab Saudi bulan ini.
Masih Ingat Andik Vermansyah? Eks Bintang Timnas Indonesia yang Sempat Berjaya di Luar Negeri, Kini Nasib Malah...

Masih Ingat Andik Vermansyah? Eks Bintang Timnas Indonesia yang Sempat Berjaya di Luar Negeri, Kini Nasib Malah...

Eks wonderkid Timnas Indonesia, Andik Vermansyah kini mulai menghilang dan terlupakan. Padahal sosoknya dulu sempat menorehkan prestasi menjadi pemain terbaik.
Media Jepang Samakan Timnas Indonesia dengan China, Singgung Ranking FIFA hingga Pemain Naturalisasi Garuda Eks Skuad Belanda 

Media Jepang Samakan Timnas Indonesia dengan China, Singgung Ranking FIFA hingga Pemain Naturalisasi Garuda Eks Skuad Belanda 

Media Jepang menyamakan Timnas Indonesia dengan China dan menyinggung ranking FIFA hingga pemain naturalisasi Garuda eks skuad Belanda kelompok umur.
Akui Timnas Indonesia Disorot Media Mesir saat Tampil Dikualifikasi Piala Dunia 2026, Anggota DPR RI Ini Justru Kecewa

Akui Timnas Indonesia Disorot Media Mesir saat Tampil Dikualifikasi Piala Dunia 2026, Anggota DPR RI Ini Justru Kecewa

Timnas Indonesia baru saja mendapat angin segar usai proses naturalisasi Kevin Diks disetujui oleh DPR RI.
Selengkapnya
Viral