LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ilustrasi Konser
Sumber :
  • Instagram @mecimapro

10 Barang yang Wajib Dibawa Saat Nonton Konser atau Festival Musik

Setelah hampir 3 tahun vakum keramaian, kini beragam acara konser atau festival musik yang menghadirkan bintang tamu dari dalam maupun luar negeri mulai digelar

Sabtu, 17 Desember 2022 - 09:30 WIB

Jakarta - Setelah hampir 3 tahun vakum acara keramaian, kini beragam acara konser atau festival musik yang menghadirkan bintang tamu dari dalam maupun luar negeri mulai digelar.

Dari pertengah 2022 beragam acara musik pun mulai mengumumkan jadwal dan guses starnya mulai dari konser KPop hingga DWP.

Untuk mempersiapkan diri mengikuti konser, simak barang apa saja yang wajib dibawa saat menonton konser atau festival musik.

1. Ponsel

Baca Juga :

Ponsel merupakan alat yang wajib dibawa oleh penonton. Hal tresebut lantaran kini banyak tiket konser yang sudah menggunakan e-tiket yang dikirimkan melalui email.

Selain itu ponsel juga dapat digunakan sebagai alat untuk memesan transportasi ke lokasi konser.

Untuk mengabadikan momen pun perlu adanya ponsel.

2. Lightstick

Bagi KPopers (fans KPop) tak lengkap rasanya hadir di konser KPop jika tak membawa lightstick. Saat ini diketahui semua grup memiliki lightsticknya masih-masing yang bisa dibawa oleh penggemarnya.

Lightstick sendiri dapat memperindah venue konser saat dinyalakan. Apalagi dengan teknologi, lightstick dapat berubah warna.

Namun bagi penggemar yang tidak memiliki lightstick dapat menggantinya dengan flash handphone.

3. Kipas Angin Portable

Penonton yang penuh membuat udara yang ada sedikit, bagi Anda yang mudah gerah dapat membawa kipas angin portable saat menonton konser.

Apalagi jika konser dilakukan siang hari sehingga membuat udara panas.

Kipas portable direomendasikan karena ukurannya yang kecil. Bahkan adapula yang bisa dilipat dan dimasukkan ke dalam tas.

4. Power Bank

Bagi Anda yang ingin mengabadikan momen jangan sampai ponsel kehabisan baterai. Untuk itu disarankan untuk membantu powerbank agar langsung mengisi baterai saat habis.

5. Tas VPC

Tas VPC atau tas transparan direkomendasikan tak hanya untuk konser KPop saja. Tas VPC digunakan lebih praktis karena mampu mempercepat proses pemeriksaan barang sebelum memasuki venue konser.

Tas VPC pun banyak dijual dengan harga yang terjangkau.

6. Jas Hujan

Konser tak selamanya digelar di indoor, bagi konser outdoor Anda direkomendasikan untuk membawa jas hujan. Apalagi dengan kondisi cuaca saat ini yang berubah-ubah/

Anda juga bisa melengkapi jas hujan dengan sepatu boot atau menggunakan cover sepatu agar tidak basah saat hujan.

7. Masker

Saat pandemi Covid-19 ini, pemerintah menganjurkan masyarakat untuk tetap menggunakan masker dan mematuhi peraturan lainnya.

Jadi pastikan untuk tidak lupa membawa masker saat menonton konser.

Untuk mengantisipasi masker kotor dan basah pastikan pula membawa masker cadangan.

8. Alat Kebersihan

Di tempat umum Anda perlu menjaga protokol kesehatan diri, seperti hand sanitizer, tisu basah, tisu kering dan banyak lainnya.

9. Topi

Saat menonton konser outdoor dan siang hari, Anda perlu menyiapkan topi agar terhindar dari terik matahari. Apalagi jika lama-lama terkena matahari kepala akan pusing.

10. Sepatu dan Pakaian yang Nyaman

Saat menonton konser apalagi yang berdiri, Anda harus mengenakan sepatu agar terhindar dari injakkan kaki penonton lain. Selain itu pakaian yang nyaman juga harus digunakan agar nyaman dalam menonton konser. (ree)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Pelatih Jakarta Electric PLN Ungkap Biang Kerok Tumbang dari Pertamina Enduro di Proliga 2025

Pelatih Jakarta Electric PLN Ungkap Biang Kerok Tumbang dari Pertamina Enduro di Proliga 2025

Chamman Dokmai selaku pelatih Jakarta Electric PLN mengungkapkan biang kerok mengapa anak asuhnya bisa tumbang dari Jakarta Pertamina Enduro di Proliga 2025.
Mantan Bomber Timnas Indonesia Blak-blakan Ungkap Karakter Sebenarnya Patrick Kluivert: Sangat Sabar tapi Sedikit Keras

Mantan Bomber Timnas Indonesia Blak-blakan Ungkap Karakter Sebenarnya Patrick Kluivert: Sangat Sabar tapi Sedikit Keras

Mantan striker Timnas Indonesia, Sergio van Dijk blak-blakan mengungkapkan karakter sebenarnya dari sosok Patrick Kluivert.
Profil Syeikh Assim Al Hakeem, Ulama Dunia yang Jenaka dan Lagi di Indonesia

Profil Syeikh Assim Al Hakeem, Ulama Dunia yang Jenaka dan Lagi di Indonesia

Indonesia kembali kedatangan salah satu ulama dunia, Syeikh Assim Al Hakeem. Ini profil lengkap dari ulama dunia yang dikenal jenaka dan keturunan Medan.
Klasemen Proliga 2025: Surabaya Samator Kangkangi LavAni, Jakarta Livin Mandiri Menyala di Puncak

Klasemen Proliga 2025: Surabaya Samator Kangkangi LavAni, Jakarta Livin Mandiri Menyala di Puncak

Update klasemen sementara Proliga 2025, di mana Surabaya Samator kangkangi LavAni dan tim putri Jakarta Livin Mandiri menyala di puncak, Sabtu (11/1/2025).
Tak Tanggung-tanggung, Farhat Abbas Ancam Korban Bencana Alam Penerima Uang Donasi Agus Salim dengan Pasal Penadahan: Makanya Jangan...

Tak Tanggung-tanggung, Farhat Abbas Ancam Korban Bencana Alam Penerima Uang Donasi Agus Salim dengan Pasal Penadahan: Makanya Jangan...

Kuasa hukum Agus Salim, Farhat Abbas menyebut penerima uang donasi kliennya bisa terancam pasal penadahan, setelah dana itu dialihkan ke pengungsi bencana alam.
Teuku Wisnu dan Raffi Ahmad Unggah Foto Bareng Syeikh Assim Al Hakeem, Ini yang Dibahas

Teuku Wisnu dan Raffi Ahmad Unggah Foto Bareng Syeikh Assim Al Hakeem, Ini yang Dibahas

Teuku Wisnu dan Raffi Ahmad jadi pembicara dalam acara CONN3CT 2025 bersama dengan ulama dunia Syeikh Assim Al Hakeem. Berikut yang dibahas.
Trending
Bung Binder Tertawa Lihat Wasit Persib Vs PSBS Biak, Bisa-bisanya Putuskan yang Tak Ada di Regulasi VAR

Bung Binder Tertawa Lihat Wasit Persib Vs PSBS Biak, Bisa-bisanya Putuskan yang Tak Ada di Regulasi VAR

Tampil di laga perdana paruh putaran kedua Liga 1 2024-2025, Persib Bandung menahan imbang PSBS Biak dengan skor imbang 1-1. 
Media Vietnam Kaget Ternyata Kompensasi Shin Tae-yong Usai Dipecat dari Timnas Indonesia 10 Kali Lipat dari Gaji Kim Sang-sik Bersama The Golden Star Warriors

Media Vietnam Kaget Ternyata Kompensasi Shin Tae-yong Usai Dipecat dari Timnas Indonesia 10 Kali Lipat dari Gaji Kim Sang-sik Bersama The Golden Star Warriors

"Jika negosiasi tidak bisa dilakukan, PSSI harus membayar penuh sisa kontrak Shin Tae-yong. Sedangkan VFF hanya membayar gaji Kim Sang-sik sekitar 360 ribu USD.
Terpopuler: Erick Thohir Siap Mundur dari PSSI, Shin Tae-yong Direkrut Thailand? Istri STY Ungkap Sifat Erick Thohir Sebenarnya

Terpopuler: Erick Thohir Siap Mundur dari PSSI, Shin Tae-yong Direkrut Thailand? Istri STY Ungkap Sifat Erick Thohir Sebenarnya

Daftar 3 artikel terpopuler seputar isu sepak bola menyangkut kabar pemecatan Shin Tae-yong dari Timnas Indonesia, pernyataan istri STY soal sifat Erick Thohir
Jauh Sebelum Dipecat Shin Tae-yong Sudah Siapkan Hal ini, hingga Sang Anak Pernah Beri Isyarat Kalau Ayahnya…

Jauh Sebelum Dipecat Shin Tae-yong Sudah Siapkan Hal ini, hingga Sang Anak Pernah Beri Isyarat Kalau Ayahnya…

Kabar tentang Shin Tae-yong sudah mempersiapkan beberapa hal ini sebelum dipecat. Serta tekanan yang dialami Shin Tae-yong saat menjadi pelatih Timnas Indonesia
Baru Komentar, Media Vietnam Ternyata Sudah Tahu Perselisihan Shin Tae-yong dengan Para Pemain Keturunan Belanda di Timnas Indonesia

Baru Komentar, Media Vietnam Ternyata Sudah Tahu Perselisihan Shin Tae-yong dengan Para Pemain Keturunan Belanda di Timnas Indonesia

Media Vietnam menyoroti rumor perselisihan dengan para pemain keturunan Belanda sebagai penyebab pemecatan Shin Tae-yong dari kursi kepelatihan Timnas Indonesia
PSSI Masih Lakukan Pendekatan dengan Mantan Pemain Liga Inggris Berharga Ratusan Miliar yang Tertarik Bela Timnas Indonesia, Erick Thohir: Kami Sedang...

PSSI Masih Lakukan Pendekatan dengan Mantan Pemain Liga Inggris Berharga Ratusan Miliar yang Tertarik Bela Timnas Indonesia, Erick Thohir: Kami Sedang...

Ketua Umum (Ketum) PSSI Erick Thohir mengatakan pihaknya masih melakukan pendekatan dengan salah satu pemain untuk dinaturalisasi membela Timnas Indonesia.
Baru Juga Mendarat di Jakarta, Patrick Kluivert Langsung Terima Kabar Buruk dari Sosok Penting di Timnas Indonesia Ini

Baru Juga Mendarat di Jakarta, Patrick Kluivert Langsung Terima Kabar Buruk dari Sosok Penting di Timnas Indonesia Ini

Baru saja mendarat di Jakarta, Patrick Kluivert pelatih baru Timnas Indonesia malah langsung menerima kabar buruk dari salah satu pemain andalan skuad Garuda.
Selengkapnya
Viral