"Silakan untuk korban bisa buat laporan agar kami bisa dengan jelas tau kronologisnya. Pasti ditindaklanjuti," kata Komarudin.
Hingga kini video yang viral di media sosial instagram itu mendapatkan ratusan likes dan juga beragam komentar dari netizen yang semakin waspada dengan modus penipuan seperti itu.
"Hipnotis dong kalo ga sadar gitu," komentar netizen.
"Tetap waspada dan hati2 kawan," tulis netizen lainnya.
"Lah lnjutannya mn..masa bgtu doang," komentar netizen lainnya. (akg)
Load more