LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Pegunungan di Arab Saudi menghijau
Sumber :
  • Twitter @theholymosques

Netizen Sebut Arab Saudi Menghijau Tanda-Tanda Kiamat, Ini Kata Ustaz Das’ad Latif

Netizen menyebut Arab Saudi menghijau merupakan tanda-tanda kiamat sudah dekat. Menghijaunya Arab Saudi membuat heboh media sosial.

Rabu, 11 Januari 2023 - 09:21 WIB

Jakarta, tvOnenews.comNetizen menyebut Arab Saudi menghijau merupakan tanda-tanda kiamat sudah dekat.

Menghijaunya Arab Saudi membuat heboh media sosial. Dalam video yang viral di Twitter itu, terlihat hijaunya pegunungan di Arab Saudi.

Pegunungan di Arab Saudi yang biasanya tandus, di video itu tampak ditumbuhi rumput-rumput hijau yang subur.

Netizen pun meninggalkan banyak komentar pada video tersebut. Salah satu akun, Miw, mencuit: “Terakhir ke sana tahun 2019 di mana-mana gurun pasir. Sepanjang jalan gue istighfar. Merasa hari akhir makin dekat”.

Baca Juga :

Ustaz Das’ad Latif menanggapi menghijaunya Arab Saudi melalui perspektif agama Islam.

Dia membenarkan terdapat hadis yang shahih terkait tanda-tanda kiamat. Dalam HR Muslim disebutkan kiamat tidak akan datang sampai terjadi banyak keributan, tanah Arab tumbuh rumput dan terbentuknya sungai-sungai baru.

“Hadisnya memang shahih, tapi menghijaunya Arab Saudi kalau permanen. Tapi ini kan hanya fenomena alam sesaat. Musim panas cokelat lagi. Tanda-tanda kiamat kalau menghijaunya Arab Saudi dalam waktu yang lama, bertahun-tahun. Sungainya juga bukan yang sudah ada sekarang, tapi adanya sungai-sungai baru terbentuk,” ujarnya saat dihubungi tim tvOnenews.com, Rabu (11/1/2023).

Ustaz Das’ad mengatakan sebagai manusia lebih baik mempersiapkan diri untuk ke depannya.

“Caranya dengan jadi manusia yang bermanfaat. Misalnya, di kantor jadi manusia yang menyenangkan, di komplek baik sama tetangga. Jangan jadi manusia yang tidak berfaedah,” jelasnya.

WNI di Mekkah Ismail Hadi membenarkan jika Arab Saudi memang menghijau.

“Benar. Menghijau karena curah hujan tinggi. Ini terjadi saat musim hujan di bulan 12 sampai akhir Januari. Musim panas datang juga kering lagi,” ungkapnya.

Ismail mengatakan menghijaunya Arab Saudi merupakan pemandangan tahunan yang biasa dilihat di sana. Akan tetapi, dia menekankan ini hanya bertahan saat musim hujan saja.

“Tapi memang tahun ini lebih subur dibandingkan tahun-tahun sebelumnya,” pungkasnya. (nsi)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
KemenPPPA Nilai UU Parpol Perlu Direvisi untuk Tingkatkan Keterwakilan Perempuan di Parlemen

KemenPPPA Nilai UU Parpol Perlu Direvisi untuk Tingkatkan Keterwakilan Perempuan di Parlemen

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KemenPPPA) menyoroti perihal keterwakilan perempuan di parlemen.
2 Pengorbanan Besar yang Dilakukan Maarten Paes demi Bela Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

2 Pengorbanan Besar yang Dilakukan Maarten Paes demi Bela Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Maarten Paes melakukan dua pengorbanan besar demi memperkuat Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada jeda internasional November 2024 ini.
Wamendagri Desak Disdukcapil Berinovasi Dalam Pelayanan Adminduk Utamanya Kepengurusan Kematian

Wamendagri Desak Disdukcapil Berinovasi Dalam Pelayanan Adminduk Utamanya Kepengurusan Kematian

Wamendagri Bima Arya mendesak Dikdukcapil di seluruh Indonesia, termasuk Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Istimewa (DIY) untuk berinovasi dalam memberikan pelayanan utamanya, kepengurusan surat kematian.
Ingat dengan Abanda Herman? Bek Legenda Persija dan Persib yang Mualaf Setelah Gantung Sepatu Pilih Putuskan...

Ingat dengan Abanda Herman? Bek Legenda Persija dan Persib yang Mualaf Setelah Gantung Sepatu Pilih Putuskan...

Abanda Herman, sosok mantan bek asing legendaris Persija Jakarta dan Persib Bandung yang mualaf telah pensiun sejak 2016. Kini, ia lebih memilih kegiatan ini.
Menteri ATR: Dibutuhkan 3 Juta Hektar Sawah Baru untuk Swasembada Pangan

Menteri ATR: Dibutuhkan 3 Juta Hektar Sawah Baru untuk Swasembada Pangan

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Nusron Wahid mengatakan, dibutuhkan 3 juta hektar sawah baru untuk menyukseskan swasembada pangan
Terpopuler: Anggota DPR Bertanya soal Dana untuk Naturalisasi Pemain Keturunan, hingga Sarwendah Jawab Jujur Sejak Ada Betrand Peto…

Terpopuler: Anggota DPR Bertanya soal Dana untuk Naturalisasi Pemain Keturunan, hingga Sarwendah Jawab Jujur Sejak Ada Betrand Peto…

Dua artikel populer: Anggota DPR bertanya soal dana naturalisasi pemain keturunan hingga Sarwendah bicara jujur soal kehidupannya setelah ada Betrand Peto.
Trending
Timnas Indonesia Ditunggu 'Hadiah' Besar dari FIFA untuk Laga Kontra Jepang dan Arab Saudi jika Mampu Menang

Timnas Indonesia Ditunggu 'Hadiah' Besar dari FIFA untuk Laga Kontra Jepang dan Arab Saudi jika Mampu Menang

Timnas Indonesia sudah ditunggu hadiah besar dari FIFA menjelang laga kontra Jepang dan Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada bulan November ini.
PSSI Gerak Cepat Siapkan Striker Keturunan setelah Naturalisasi Kevin Diks Disetujui DPR, Tiga Nama Ini Jadi Sorotan...

PSSI Gerak Cepat Siapkan Striker Keturunan setelah Naturalisasi Kevin Diks Disetujui DPR, Tiga Nama Ini Jadi Sorotan...

Yunus Nusi menyebut PSSI tak mau terlalu terburu-buru dalam mengambil keputusan meski mendapatkan rekomendasi cukup banyak pemain yang berposisi sebagai striker
Justin Hubner Susul Maarten Paes Jelang Timnas Indonesia Hadapi Jepang dan Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Justin Hubner Susul Maarten Paes Jelang Timnas Indonesia Hadapi Jepang dan Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Justin Hubner memberi update soal kapan dirinya berangkat ke Indonesia demi memperkuat Timnas Indonesia jelang laga kontra Jepang dan Arab Saudi bulan ini.
Tolak Tawaran Hampir Rp7 Miliar Rupiah, Pemain Timnas Indonesia Marselino Ferdinan Dapat Pujian di Forum Oxford United

Tolak Tawaran Hampir Rp7 Miliar Rupiah, Pemain Timnas Indonesia Marselino Ferdinan Dapat Pujian di Forum Oxford United

Pemain Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan, mendapatkan pujian dari suporter Oxford United karena dinilai telah menolak penawaran senilai Rp6,9 miliar rupiah.
Makin Moncer di Timnas Indonesia dan Serie A, Belanda Kini Menyesal Pernah Sia-siakan Jay Idzes? Sampai Bilang...

Makin Moncer di Timnas Indonesia dan Serie A, Belanda Kini Menyesal Pernah Sia-siakan Jay Idzes? Sampai Bilang...

Kariernya semakin moncer di Timnas Indonesia dan Serie A bersama Venezia FC, tim nasional Belanda kini justru menyesal sudah sia-siakan talenta Jay Idzes?
Usai Mengaku Bangga Punya Darah Indonesia kepada FIFA, Tijjani Reijnders Makin Gacor di AC Milan hingga Jungkalkan Real Madrid

Usai Mengaku Bangga Punya Darah Indonesia kepada FIFA, Tijjani Reijnders Makin Gacor di AC Milan hingga Jungkalkan Real Madrid

Pemain keturunan Indonesia, Tijjani Reijnders, semakin gacor bersama klubnya, Milan, seusai pengakuannya kepada FIFA soal kebanggaan memiliki darah Indonesia.
Shin Tae-yong Penuh Senyum, Kevin Diks Punya Empat Senjata yang Bisa Bikin Timnas Indonesia Jadi Makin Berbahaya

Shin Tae-yong Penuh Senyum, Kevin Diks Punya Empat Senjata yang Bisa Bikin Timnas Indonesia Jadi Makin Berbahaya

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, bisa memaksimalkan empat kelebihan Kevin Diks ini jika sang bek tengah FC Copenhagen sudah resmi dinaturalisasi nanti.
Selengkapnya
Viral