LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ilustrasi Orang Ziarah Kubur
Sumber :
  • pexels

Ziarah Kubur Jelang Ramadhan, Ini Doa yang Biasa Dibaca Rasulullah

Ziarah adalah sebuah kegiatan mengunjungi makam orang yang sudah meninggal dengan tujuan mendoakan, menghormati serta mengingat kematian dan akhirat. 

Selasa, 14 Maret 2023 - 16:45 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Ziarah adalah sebuah kegiatan mengunjungi makam orang yang sudah meninggal dengan tujuan mendoakan, menghormati serta mengingat kematian dan akhirat. 

Ziarah kubur merupakan salah satu amalan yang dianjurkan dalam Islam. Selain sebagai sarana untuk mendoakan, mengunjungi makam serta melantunkan dzikir dan doa-doa merupakan sebuah sarana seorang manusia untuk merenungi hidup di dunia yang kelak akan berakhir.

Dikutip dari Media Resmi Nahdlatul Ulama, NU online pada Selasa (14/3/2023), Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam termasuk orang yang tak hanya mempraktikkan ziarah kubur tapi mengajarkan apa yang hendaknya dibaca oleh seseorang saat berkunjung ke sebuah makam. 

Dalam Shahih Muslim dijelaskan bahwa setiap kali keluar rumah pada akhir malam menuju Baqi’ yakni makam para sahabat di Madinah yang kini menjadi makam Rasulullah sendiri, 

Rasulullah menyapa penduduk makam dengan kalimat berikut:

Baca Juga :

 السَّلامُ عَلَيْكُمْ دَارَ قَوْمٍ مُؤْمِنينَ وَأتاكُمْ ما تُوعَدُونَ غَداً مُؤَجَّلُونَ وَإنَّا إنْ شاءَ اللَّهُ بِكُمْ لاحقُونَ 

Assalâmu‘alaikum dâra qaumin mu’minîn wa atâkum mâ tû‘adûn ghadan mu’ajjalûn, wa innâ insyâ-Allâhu bikum lâhiqûn 

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Coach Justin Sebut Dua Pemain Keturunan akan Gabung Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Ini Sosoknya

Coach Justin Sebut Dua Pemain Keturunan akan Gabung Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Ini Sosoknya

Coach Justin bocorkan dua pemain keturunan yang disebut bakal dinaturalisasi PSSI untuk memperkuat Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia.
Legenda Singapura ini Akhirnya Beranikan Diri Beri Saran ke Timnas Indonesia, Tak Disangka Bicara soal...

Legenda Singapura ini Akhirnya Beranikan Diri Beri Saran ke Timnas Indonesia, Tak Disangka Bicara soal...

Legenda sepak bola Singapura, Fandi Ahmad beranikan diri untuk memberi saran ke Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong. Apakah itu? Simak artikelnya berikut
Shin Tae-yong Menerima Kabar Pahit dari PSSI, Pemain Keturunan Calon Rekan Setim Lionel Messi Ini Belum Pasti Bela Timnas Indonesia

Shin Tae-yong Menerima Kabar Pahit dari PSSI, Pemain Keturunan Calon Rekan Setim Lionel Messi Ini Belum Pasti Bela Timnas Indonesia

Shin Tae-yong harus siap-siap menerima kabar baik soal Maarten Paes karena PSSI belum bisa memberikan kepastian waktu debut bersama Timnas Indonesia.
Rekap Bursa Transfer Liga 1: Yang Hilang Kembali Hingga Pemain Timnas Ramaikan Rekrutan Anyar PSIS Semarang

Rekap Bursa Transfer Liga 1: Yang Hilang Kembali Hingga Pemain Timnas Ramaikan Rekrutan Anyar PSIS Semarang

Sepanjang akhir pekan ini, penggemar sepak bola Indonesia diramaikan dengan kemunculan nama-nama pemain anyar yang akan bermain untuk klub Liga 1 2024/2025. 
Awak Kapal Rusia Hilang di Perairan Riau, Tim SAR Buru Titik Terakhir Lokasi

Awak Kapal Rusia Hilang di Perairan Riau, Tim SAR Buru Titik Terakhir Lokasi

Tim gabungan SAR menyisir laut di Selat Malaka Utara Bengkalis, Riau untuk mencari awak Kapal MV YASHMA yakni Kirill (22) asal Rusia yang hilang di perairan tersebut pada Sabtu (6/7/2024).
Saat 10 Hari Pertama Muharram, Suami-Istri Tak Boleh Hubungan Intim, Apakah Benar? Buya Yahya Tegaskan Hukumnya...

Saat 10 Hari Pertama Muharram, Suami-Istri Tak Boleh Hubungan Intim, Apakah Benar? Buya Yahya Tegaskan Hukumnya...

Buya Yahya mengungkap adanya isu saat 10 hari pertama bulan Muharram, suami-istri dilarang hubungan intim. Apakah benar? Buya Yahya ungkap hukum dari kasus ini.
Trending
Legenda Singapura ini Akhirnya Beranikan Diri Beri Saran ke Timnas Indonesia, Tak Disangka Bicara soal...

Legenda Singapura ini Akhirnya Beranikan Diri Beri Saran ke Timnas Indonesia, Tak Disangka Bicara soal...

Legenda sepak bola Singapura, Fandi Ahmad beranikan diri untuk memberi saran ke Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong. Apakah itu? Simak artikelnya berikut
Liga Filipina Akan Segera Selesai, Akankan Si Anak Hilang Kembali Ke Indonesia Dalam Waktu Dekat?

Liga Filipina Akan Segera Selesai, Akankan Si Anak Hilang Kembali Ke Indonesia Dalam Waktu Dekat?

Dengan format yang berbeda dari musim sebelumnya, Liga Filipina pun turut diramaikan dengan kehadiran mantan kapten Timnas Indonesia U-23, Nurhidayat. 
Shin Tae-yong Masih Tak Menyangka Korea Selatan Gagal Lolos ke Olimpiade Karena Timnas Indonesia U-23

Shin Tae-yong Masih Tak Menyangka Korea Selatan Gagal Lolos ke Olimpiade Karena Timnas Indonesia U-23

Timnas Indonesia U-23 menyingkirkan Korea Selatan di babak perempat final Piala Asia U-23 dari adu penalti.
Saat 10 Hari Pertama Muharram, Suami-Istri Tak Boleh Hubungan Intim, Apakah Benar? Buya Yahya Tegaskan Hukumnya...

Saat 10 Hari Pertama Muharram, Suami-Istri Tak Boleh Hubungan Intim, Apakah Benar? Buya Yahya Tegaskan Hukumnya...

Buya Yahya mengungkap adanya isu saat 10 hari pertama bulan Muharram, suami-istri dilarang hubungan intim. Apakah benar? Buya Yahya ungkap hukum dari kasus ini.
Mulai Malam Nanti Baca Surah Pendek ini Sebelum Tidur, Kata Syekh Ali Jaber Jadi Amalan Doa Terhindar dari Siksa Kubur

Mulai Malam Nanti Baca Surah Pendek ini Sebelum Tidur, Kata Syekh Ali Jaber Jadi Amalan Doa Terhindar dari Siksa Kubur

Almarhum Syekh Ali Jaber pernah mengungkap amalan doa dibaca sebelum tidur bisa mengamalkan surah pendek ini yang tercantum di dalam Al-Quran. Simak di sini!
Omongan Jujur Shin Tae-yong Setelah Akui Tak Dapatkan Tawaran Dari Korea Selatan

Omongan Jujur Shin Tae-yong Setelah Akui Tak Dapatkan Tawaran Dari Korea Selatan

KFA telah menunjuk pelatih Ulsan Hyundai, Hong Myung-bo sebagai pelatih Korea Selatan setelah lima bulan melakukan pencarian.
Kapolda Sumbar Tetap Ngotot Afif Tewas karena Lompat ke Sungai, LBH Padang Balas Bukti

Kapolda Sumbar Tetap Ngotot Afif Tewas karena Lompat ke Sungai, LBH Padang Balas Bukti

Lagi-lagi Kapolda Sumbar Irjen Suharyono tetap ngotot Afif Maulana (13) tewas karena melompat ke sungai. Namun hal itu dipatahkan LBH Padang dengan bukti
Selengkapnya
Viral
Jadwal Hari Ini
Jam
Jadwal Acara
Sidik Jari
04:00 - 04:30
Assalamualaikum Nusantara
04:30 - 06:00
Kabar Pagi
06:00 - 06:30
Kabar Arena Pagi
06:30 - 07:57
Apa Kabar Indonesia Pagi
08:00 - 09:00
Rumah Mamah Dedeh
Selengkapnya