LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Takjil Mango Sago
Sumber :
  • Tim Tvone/ Wanasari

Resep Mango Sago, Buah Segar yang Cocok untuk Takjil

Berbahan dasar mangga dan sagu mutiara, mango sago cocok dijadikan pilihan untuk menu takjil saat Ramadhan. Terlebih jika dinikmati dalam kondisi dingin, sudah

Jumat, 24 Maret 2023 - 16:10 WIB

Medan, tvOnenews.com - Berbahan dasar mangga dan sagu mutiara, mango sago cocok dijadikan pilihan untuk menu takjil saat Ramadhan. Terlebih jika dinikmati dalam kondisi dingin, sudah pasti menyegarkan dan menggugah selera. Dessert asal Hongkong ini kian diminati karena rasanya yang creamy, manis dan segarnya buah dalam satu sajian. 

Dessert viral asal Hongkong ini menggunakan bahan yang cukup mudah diperoleh dan tidak mahal. Berikut bahan dan cara membuat mango sago untuk 6 porsi.

Bahan utama:

  • 2 buah mangga arum manis
  • 150 gram sagu mutiara
  • 1 liter air

Bahan jelly:

  • 1 bungkus jelly rasa mangga
  • 100 gram gula pasir
  • 400 ml air

Baca Juga :

Bahan kuah:

  • 400 ml susu evaporasi
  • 80 gram susu kental manis (2 sachet)

Cara membuat mango sago ini pun sangat mudah. Pertama, masak terlebih dahulu agar-agar jeli rasa mangga, dicampur dengan air dan gula pasir sesuai takaran yang tertera pada kemasan. Setelah mendidih, lalu pindahkan ke dalam wadah netral agar mudah dipotong-potong. 

Sambil menunggu jeli membeku, dilanjutkan dengan memasak bahan yang paling penting, yaitu sagu mutiara. Ada beberapa aturan yang harus diperhatikan ketika memasak sagu mutiara agar butiran sagu tidak rusak dan menghemat gas elpiji. 

Pertama-tama, siapkan 600 ML air dan masak hingga mendidih. Setelah mendidih masukkan 100 gram sagu mutiara dan masak selama 5 menit. Setelah itu, matikan kompor dan diamkan sagu dalam keadaan panci tertutup selama 30 menit. Lalu, sagu yang didiamkan tadi kemudian masak kembali selama 7 menit agar tingkat kematangan sagu sempurna. Sagu yang telah dimasak tadi lalu ditiriskan dan pindahkan ke wadah atau mangkuk.

Setelah kedua bahan ini (jeli mangga dan sagu mutiara) selesai dimasak, tahapan selanjutnya adalah, siapkan mangga dan potong seukuran dadu. Jangan lupa, siapkan pula nata de coco, ya. Campur semua bahan (jeli, sagu, mangga, dan nata de coco) ke dalam mangkuk berukuran sedang. Lalu, tambahkan susu kental manis secukupnya, dan terakhir masukkan susu evaporasi. Aduk semua bahan yang sudah tercampur hingga rata,  kemudian jangan lupa tutup wadah sebelum dimasukkan ke dalam kulkas.

Nah, sambil menunggu waktu berbuka puasa tiba, simpan mango sago di dalam kulkas dan diamkan selama 1 sampai 2 jam. Bila anda ingin berkreasi, bahan inti membuat mango sago juga bisa ditambah dengan bahan lainnya, seperti biji chia. Sagu mutiara putih juga bisa diganti dengan sagu mutiara merah atau hijau, tergantung selera. 

Tidak ada aturan khusus dalam menyajikan mango sago. Boleh dikonsumsi dalam suhu ruang maupun bisa ditambahkan es batu secukupnya agar tidak menguragi keaslian rasa. (wna)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Minim Partisipasi, Kubu Ridwan Kamil - Suswono Tuding 'Serangan Fajar' di Pilkada Jakarta 2024

Minim Partisipasi, Kubu Ridwan Kamil - Suswono Tuding 'Serangan Fajar' di Pilkada Jakarta 2024

Minim Partisipasi, Kubu Ridwan Kamil - Suswono Tuding 'Serangan Fajar' di Pilkada Jakarta 2024
Hati-hati Menyimpan Barang yang Dianggap Syirik di Rumah, Kata Ustaz Adi Hidayat Itu Bisa Menyebabkan ...

Hati-hati Menyimpan Barang yang Dianggap Syirik di Rumah, Kata Ustaz Adi Hidayat Itu Bisa Menyebabkan ...

Ustaz Adi Hidayat menjawab pertanyaan dari salah jemaah mengenai barang-barang yang disimpan di rumah dengan keyakinan dan tujuan tertentu, ternyata itu ...
Jemaah Elharamain Wisata Meneladani Perjuangan Dakwah Nabi Muhammad di Thaif

Jemaah Elharamain Wisata Meneladani Perjuangan Dakwah Nabi Muhammad di Thaif

Kamis (7/11/2024) adalah hari ketiga jemaah Umrah plus Aqsa Elharamain Wisata berada di Makkah. Hari ini kami merencanakan city tour keliling sekitar Makkah ...
Hakim Vonis Mati Sayed Abdillah Pengendali Narkoba dari Lapas Kelas IIA Langkat

Hakim Vonis Mati Sayed Abdillah Pengendali Narkoba dari Lapas Kelas IIA Langkat

Majelis hakim Pengadilan Negeri Medan, Sumatera Utara, menjatuhkan vonis mati terhadap Sayed Abdillah (27) seorang narapidana (napi) pengendali narkoba jenis sabu-sabu dari Lapas Narkotika Kelas IIA Langkat.
Hakim Vonis Mati Sayed Abdillah Pengendali Narkoba dari Lapas Kelas IIA Langkat

Hakim Vonis Mati Sayed Abdillah Pengendali Narkoba dari Lapas Kelas IIA Langkat

Majelis hakim Pengadilan Negeri Medan, Sumatera Utara, menjatuhkan vonis mati terhadap Sayed Abdillah (27) seorang narapidana (napi) pengendali narkoba jenis sabu-sabu dari Lapas Narkotika Kelas IIA Langkat.
Buntut Polisi Tembak Polisi, Kapolres Sukabumi AKBP Samian Ultimatum Anggotanya: Senjata Api Itu Juga Dilarang...

Buntut Polisi Tembak Polisi, Kapolres Sukabumi AKBP Samian Ultimatum Anggotanya: Senjata Api Itu Juga Dilarang...

Kapolres Sukabumi, AKBP Samian menanggapi kasus polisi tembak polisi yang kembali terjadi di Polres Solok Selatan, Sumatera Barat. Penggunaan senjata api...
Trending
Hakim Vonis Mati Sayed Abdillah Pengendali Narkoba dari Lapas Kelas IIA Langkat

Hakim Vonis Mati Sayed Abdillah Pengendali Narkoba dari Lapas Kelas IIA Langkat

Majelis hakim Pengadilan Negeri Medan, Sumatera Utara, menjatuhkan vonis mati terhadap Sayed Abdillah (27) seorang narapidana (napi) pengendali narkoba jenis sabu-sabu dari Lapas Narkotika Kelas IIA Langkat.
Buntut Polisi Tembak Polisi, Kapolres Sukabumi AKBP Samian Ultimatum Anggotanya: Senjata Api Itu Juga Dilarang...

Buntut Polisi Tembak Polisi, Kapolres Sukabumi AKBP Samian Ultimatum Anggotanya: Senjata Api Itu Juga Dilarang...

Kapolres Sukabumi, AKBP Samian menanggapi kasus polisi tembak polisi yang kembali terjadi di Polres Solok Selatan, Sumatera Barat. Penggunaan senjata api...
Jemaah Elharamain Wisata Meneladani Perjuangan Dakwah Nabi Muhammad di Thaif

Jemaah Elharamain Wisata Meneladani Perjuangan Dakwah Nabi Muhammad di Thaif

Kamis (7/11/2024) adalah hari ketiga jemaah Umrah plus Aqsa Elharamain Wisata berada di Makkah. Hari ini kami merencanakan city tour keliling sekitar Makkah ...
Hati-hati Menyimpan Barang yang Dianggap Syirik di Rumah, Kata Ustaz Adi Hidayat Itu Bisa Menyebabkan ...

Hati-hati Menyimpan Barang yang Dianggap Syirik di Rumah, Kata Ustaz Adi Hidayat Itu Bisa Menyebabkan ...

Ustaz Adi Hidayat menjawab pertanyaan dari salah jemaah mengenai barang-barang yang disimpan di rumah dengan keyakinan dan tujuan tertentu, ternyata itu ...
Jemaah Elharamain Wisata Difasilitasi 3x Umroh Dibimbing Muthowif Berpengalaman

Jemaah Elharamain Wisata Difasilitasi 3x Umroh Dibimbing Muthowif Berpengalaman

Selasa (5/11/2024) tak terasa sudah empat hari jemaah Umroh plus Aqsa Elharamain Wisata berada di Madinah. Masih betah rasanya berlama-lama tinggal di kotanya -
Hakim Vonis Mati Sayed Abdillah Pengendali Narkoba dari Lapas Kelas IIA Langkat

Hakim Vonis Mati Sayed Abdillah Pengendali Narkoba dari Lapas Kelas IIA Langkat

Majelis hakim Pengadilan Negeri Medan, Sumatera Utara, menjatuhkan vonis mati terhadap Sayed Abdillah (27) seorang narapidana (napi) pengendali narkoba jenis sabu-sabu dari Lapas Narkotika Kelas IIA Langkat.
Sembari Menunggu Iqamah, Bolehkah Mengisi Waktu Sambil Sholawatan? Ternyata Buya Yahya Bilang Justru Sebaiknya…

Sembari Menunggu Iqamah, Bolehkah Mengisi Waktu Sambil Sholawatan? Ternyata Buya Yahya Bilang Justru Sebaiknya…

Sembari menunggu jamaah datang ke masjid diselingi dengan sholawatan setelah adzan hingga sebelum iqamah, memangnya boleh? Buya Yahya berikan penjelasannya
Selengkapnya
Viral