Selain itu, dr. Zaidal Akbar juga menyebut tanda-tanda lain seseorang mengonsumsi terlalu banyak sampah dalam tubuh adalah berat badan bertambah terus bahkan cenderung susah turun.
“Kemudian yang selanjutnya adalah berat badan bertambah terus dan susah turun,” ungkap dr. Zaidul Akbar.
Seseorang yang mengalami intoleransi makanan tiba-tiba atau alergi makanan tertentu padahal sebelumnya tidak juga perlu diwaspadai. Pasalnya, hal ini dapat menjadi sinyal bahwa tubuh tengah kelebihan sampah.
“Jadi dulunya dia bisa makan udang tapi sekarang nggak bisa makan udang lagi, contohnya gitu. Itu tanda bahwa tubuhnya banyak sampah,” ungkap dr. Zaidul Akbar. (Lsn)
Load more