LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ilustrasi Orang yang Berdoa
Sumber :
  • Istimewa

Doa Berdagang, InsyaAllah Pembeli Berbondong-bondong Datang

Doa adalah salah satu bagian paling mendasar dari ibadah manusia. Doa merupakan cara kita sebagai seorang hamba untuk memohon kepada Allah SWT untuk sesuatu hal

Sabtu, 8 April 2023 - 11:09 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Doa adalah salah satu bagian paling mendasar dari ibadah. Setiap muslim dianjurkan membaca doa sebelum melakukan aktivitas.

Doa merupakan cara kita sebagai seorang hamba memohon kepada Allah untuk sesuatu hal, atau ketika mengalami kesulitan sehingga diberi kemudahan dalam segala urusan di dunia.

Begitu pula dalam urusan rezeki, yang merupakan rahasia Allah. Kita hanya bisa berikhtiar seraya diiringi berdoa agar bisa dibukakan pintu rezeki selebar-lebarnya.

Bagi para pedagang, tentunya bisnis yang dijalani diiringi kerja keras dan doa agar mendatangkan berkah baik bagi si pedagang maupun si pembeli. 


Ilustrasi Berdoa (sumber: pexels)

Baca Juga :

Doa Berdagang ini juga insyaAllah akan membuat barang yang dijual laris manis. Namun tentunya perlu juga disertai dengan ikhtiar berupa perencanaan marketing yang matang.

Berikut beberapa doa berdagang atau memohon rezeki yang bisa kamu amalkan agar dagangan laris manis dan senantiasa diberi keberkahan oleh Allah SWT.

1. Allahumma innii as aluka an tarzuqanii rizqan halaalan waasi'an thayyiban min ghairi ta'bin wa laa masyaqqatin wa laa dhairin wa laa nashabin innaka 'alaa kulli syaiin qadiir

Artinya: 

"Ya Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu agar melimpahkan rezeki kepadaku berupa rezeki yang halal, luas, dan tanpa susah payah, tanpa memberatkan, tanpa membahayakan, dan tanpa rasa lelah dalam memperolehnya. Sesungguhnya Engkau berkuasa atas segala sesuatu."

2. Allahumma innii as aluka ilman naafian wa rizqan thayyiban wa amalan mutaqabbalan

Artinya: "Ya Allah, aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, baik, dan amalan yang diterima."

3. Alhamdulillahilladzi rozaqonii haadza min ghairi khaulin minnii walaa quwwatin, allahumma baarik fihi

Artinya: "Segala Puji Bagi Allah yang telah memberi rezeki kepadaku dengan tidak ada daya dan kekuatan bagiku, Ya Allah, semoga Engkau senantiasa memberi berkah pada rezekiku.”

4. Ya hayyu ya qayyum bi rahmatika astaghiits, wa ash-lihlii sya’nii kullahu wa laa takilnii ilaa nafsii thorfata ‘ainin abadan

Artinya: "Wahai Rabb Yang Maha Hidup, wahai Rabb Yang Berdiri Sendiri tidak butuh segala sesuatu, dengan rahmat-Mu aku minta pertolongan, perbaikilah segala urusanku dan jangan diserahkan kepadaku sekalipun sekejap mata tanpa mendapat pertolongan dari-Mu selamanya.”

5. Qāla 'īsabnu maryamallāhumma rabbanā anzil 'alainā mā`idatam minas-samā`i takụnu lanā 'īdal li`awwalinā wa ākhirinā wa āyatam mingka warzuqnā wa anta khairur-rāziqīn.

Artinya: "Isa putra Maryam berdoa, 'Ya Tuhan kami, turunkanlah kepada kami hidangan dari langit (yang hari turunnya) akan menjadi hari raya bagi kami, yaitu bagi orang-orang yang sekarang bersama kami maupun yang datang setelah kami, dan menjadi tanda bagi kekuasaan Engkau; berilah kami rezeki, dan Engkaulah sebaik-baik pemberi rezeki."


Ilustrasi (sumber: pexels)

Doa Ketika Dagangan Sepi Pembeli

1. Asa rabbuna ayyubdilana khoiram minha inna ila rabbina raghibun

Artinya: "Mudah-mudahan Tuhan kami memberikan ganti kepada kami dengan yang lebih baik daripada itu, sesungguhnya kami mengharapkan ampunan dari Tuhan kami."

2. Allahumma faarijal hammi wa kaasyifal ghammi mujiba da’watal mudhtariina rahmaanad dun-yaa wal aakhirati wa rahiimahumaa irhamnii rahmatan tughniinii bihaa ‘an rahmati man siwaak

Artinya: "Ya Allah, Dzat yang menghilangkan segala kesedihan, yang menggembirakan segala duka cita dan yang mengabulkan semua permohonan, Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang baik di dunia maupun di akhirat, curahkan rahmat-Mu kepada kami, yaitu rahmat yang menjadikan kami tidak membutuhkan pertolongan selain kepada-Mu”.

3. Yaa Hayyu Yaa Qayyum, bi rahmatika as-taghiits

Artinya: "Wahai Rabb Yang Maha Hidup, wahai Rabb Yang Berdiri Sendiri tidak butuh segala sesuatu, dengan rahmat-Mu aku minta pertolongan."

4. Allahumma rahmataka arjuu fa laa takilnii ilaa nafsii thorfata ‘ainin wa ash-lihlii sya’nii kullahu laa ilaha illa anta

Artinya: "Ya Allah, dengan rahmat-Mu, aku berharap, janganlah Engkau sandarkan urusanku pada diriku walau sekejap mata, perbaikilah segala urusanku seluruhnya, tidak ada ilah yang berhak disembah selain Engkau."

Demikian beberapa doa yang bisa kamu amalkan setiap pagi dan petang. Semoga setelah mengamalkan doa tersebut, daganganmu diberi keberkahan oleh Allah SWT sehingga menjadi laris. (Mzn)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Tidak Ada Kapoknya usai Rugikan Timnas Indonesia, Bahrain Mencoba Kelabui Wasit Berkali-kali di Laga Kontra China

Tidak Ada Kapoknya usai Rugikan Timnas Indonesia, Bahrain Mencoba Kelabui Wasit Berkali-kali di Laga Kontra China

Bahrain mencoba mengelabui wasit dalam berbagai kesempatan saat menghadapi China, setelah merugikan Timnas Indonesia dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Klasemen Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026: Timnas Indonesia Juru Kunci, Jepang Kokoh di Puncak

Klasemen Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026: Timnas Indonesia Juru Kunci, Jepang Kokoh di Puncak

Posisi puncak klasemen Grup C masih diisi oleh Jepang dengan 10 poin dari empat pertandingan.
Karma Bahrain pada Timnas Indonesia Terus Berlanjut, China Berhasil Permalukan di Kandang Sendiri

Karma Bahrain pada Timnas Indonesia Terus Berlanjut, China Berhasil Permalukan di Kandang Sendiri

Skor akhir 1-0 atas kemenangan China dari gol tunggal Zhang Yuning tercatat di kandang Bahrain, Stadion Nasional Bahrain, Riffa, Kamis (14/11/2024).
K.H. Ma'ruf Amin: Bangkitkan Gerakan Politik Kiai Bersama PKB untuk Menangkan Luluk-Lukman di Jawa Timur

K.H. Ma'ruf Amin: Bangkitkan Gerakan Politik Kiai Bersama PKB untuk Menangkan Luluk-Lukman di Jawa Timur

Ketua Dewan Syuro DPP PKB, K.H. Ma'ruf Amin, mengajak seluruh kiai di Jawa Timur untuk membangkitkan kembali gerakan politik kiai yang dianggap mulai melemah.
Seakan Kena Karma usai Curangi Timnas Indonesia, Bahrain Ketiban Sial Beruntun saat Lawan China

Seakan Kena Karma usai Curangi Timnas Indonesia, Bahrain Ketiban Sial Beruntun saat Lawan China

Bahrain seakan kena karma usai insiden yang membuat Timnas Indonesia merugi pada bulan lalu, dengan sederet kesialan menimpa mereka dalam laga melawan China.
Usai Sombong Paksa Anak SMA Bersujud dan Menggonggong sampai Viral, Tampang Ivan Sugianto Nampak Lesu Diborgol Polisi

Usai Sombong Paksa Anak SMA Bersujud dan Menggonggong sampai Viral, Tampang Ivan Sugianto Nampak Lesu Diborgol Polisi

Viral di media sosial seorang pengusaha Ivan Sugianto paksa seorang anak remaja usia SMA untuk bersujud dan menggonggong. Kini, ia ditetapkan sebagai tersangka.
Trending
Prediksi Skor Timnas Indonesia vs Jepang, Taisei Marukawa: Tidak Aneh Kalau Hasilnya...

Prediksi Skor Timnas Indonesia vs Jepang, Taisei Marukawa: Tidak Aneh Kalau Hasilnya...

Laga Timnas Indonesia vs Jepang dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026 akan berlangsung pada 15 November 2024 besok di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK).
Omongan Pelatih Brasil Soal Welber Jardim Terbukti, Dulu Bilang Pemain Timnas Indonesia U-19 Itu Bakal Bersinar Jika...

Omongan Pelatih Brasil Soal Welber Jardim Terbukti, Dulu Bilang Pemain Timnas Indonesia U-19 Itu Bakal Bersinar Jika...

Mantan pelatih dari Tim Brasil U-17, Philip Leal, ternyata pernah menyoroti kualitas permainan dari penggawa Timnas Indonesia kelompok umur yakni Welber Jardim.
Suasana Kurang Kondusif Terjadi di Sesi Konferensi Pers Jepang Jelang Laga Kontra Timnas Indonesia, sampai Hajime Moriyasu dan Wataru Endo Kebingungan

Suasana Kurang Kondusif Terjadi di Sesi Konferensi Pers Jepang Jelang Laga Kontra Timnas Indonesia, sampai Hajime Moriyasu dan Wataru Endo Kebingungan

Suasan kurang kondusif terjadi pada sesi konferensi pers Jepang jelang pertandingan melawan Timnas Indonesia di laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Padahal Sudah Imbang Lawan Timnas Indonesia, Bahrain Terheran-heran Masih Banyak Pihak yang Lebih Jagokan Skuad Garuda, Dragan Talajic sampai Bilang...

Padahal Sudah Imbang Lawan Timnas Indonesia, Bahrain Terheran-heran Masih Banyak Pihak yang Lebih Jagokan Skuad Garuda, Dragan Talajic sampai Bilang...

Bahrain kini makin terheran-heran, mengingat banyak pihak yang semakin percaya bahwa Timnas Indonesia memiliki peluang besar untuk lolos ke Piala Dunia 2026.
Shin Tae-yong Komentari Hasil Imbang Australia Vs Arab Saudi: Grup C Tak Bisa Diprediksi

Shin Tae-yong Komentari Hasil Imbang Australia Vs Arab Saudi: Grup C Tak Bisa Diprediksi

Shin Tae-yong menjawab pertanyaan awak media terkait Australia yang meraih hasil kacamata saat menjamu Arab Saudi.
Tak Mau Tutup-tutupi, Betrand Peto Sampaikan Pesan Cinta untuk Sarwendah Setelah Tak Lagi Tinggal Bersama Ruben Onsu:  Aku Mau Bilang...

Tak Mau Tutup-tutupi, Betrand Peto Sampaikan Pesan Cinta untuk Sarwendah Setelah Tak Lagi Tinggal Bersama Ruben Onsu: Aku Mau Bilang...

Setelah bercerai dengan Ruben Onsu, Sarwendah kini tinggal bersama ketiga anaknya. Melihat sang bunda kini sendiri, Betrand Peto sampaikan pesan manis ini.
Mees Hilgers Beri Respons Berkelas soal Aksi Suporter Timnas Indonesia yang Kekanak-kanakan

Mees Hilgers Beri Respons Berkelas soal Aksi Suporter Timnas Indonesia yang Kekanak-kanakan

Pemain Timnas Indonesia, Mees Hilgers, memberi respons berkelas soal aksi para suporter Garuda yang kekanak-kanakan karena dirinya tidak bisa memperkuat tim.
Selengkapnya
Viral