LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Penjual Toge Panyabungan di Pasar Ramadhan Padang Sidempuan.
Sumber :
  • Tim Tvone/Dedi Herianto

Toge Panyabungan, Minuman Legendaris di Pasar Ramadhan Padang Sidempuan

Salah satu minuman khas daerah yaitu Toge Panyabungan. Minuman ini biasanya dijadikan menu berbuka puasa yang menjadi incaran peminatnya saat bulan Ramadhan.

Selasa, 11 April 2023 - 13:27 WIB

Padang Sidempuan, tvOnenews.com – Puasa Ramadhan tidak terlepas dari aneka sajian khas buka puasa atau takjil beragam kudapan untuk berbuka puasa. Di bulan suci Ramadhan seperti ini menjadi momen munculnya sederet kuliner legendaris yang kadang sulit untuk kita jumpai di hari biasa.

Salah satu minuman khas daerah yang telah melegendaris yaitu Toge Panyabungan. Minuman ini biasanya dijadikan menu berbuka puasa yang menjadi incaran peminatnya saat bulan suci Ramadhan.

Salah satunya penjual Toge Panyabungan yang legendaris yaitu Toge Panyabungan HJ Nita Lubis di Pasar Ramadhan, Alaman Bolak Padang Nadimpu, Kota Padang Sidempuan, Sumatera Utara. Jelang berbuka puasa, Toge Panyabungan yang berada di pusat bazar takjil ini menjadi menu yang menjadi buruan warga Kota Padang Sidempuan.

Menurut Ahmad Syukur Harahap mengatakan, minuman legendaris ini sudah ada sejak puluhan tahun lalu, dirinya saja sudah berjualan Toge Panyabungan HJ Nita Lubis sejak tahun 1980-an hingga saat ini.

Baca Juga :

Penjual Toge Panyabungan di Pasar Ramadhan, Padang Sidimpuan.

“Kita sudah lama jualan Toge Panyabungan sejak tahun 1980 lalu kita jualan takjil Toge Panyabungan ini,” tutur Ahmad saat dikonfirmasi tvonenews.com, Senin (10/4/23).

Toge Panyabungan yang memiliki rasa manis berisikan berbagai bahan utama seperti lupis, candil, tape, pulut hitam ditambah dengan cendol pandan, santan kelapa dan gula merah yang menambah nikmat racikan Toge Panyabungan tersebut.

Bahan-bahan isian Toge Panyabungan.

Proses pembutan Toge Panyabungan terbilang lama, sejak pagi bahan baku berupa pulut ketan disiapkan untuk dikukus menjadi lupis. Tidak ketinggalan adonan untuk dibulati menjadi bubur candil serta adonan tepung beras yang diberikan daun pandan untuk dijadikan cendol.

“Untuk mempertahankan rasa, kita buat gula merahnya dari gula aren, terus campuran seluruh bahan ini menghasilkan rasa manis, gurih dan segar cocok banget buat melepas dahaga saat berbuka puasa," jelas Ahmad.

Selama bulan suci Ramadhan tahun ini, Ahmad Syukur Harahap dapat menjual 500 hingga 600 porsi Toge Panyabungan. Untuk menikmati seporsi Toge Panyabungan ini dijual dengan harga Rp9 ribu perbungkusnya. (dho/fna)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Reaksi Ahmed Al Kaf usai Kembali Pimpin Laga yang Dimenangkan Tim Timur Tengah, Wasit Oman yang Rugikan Timnas Indonesia Itu Bangga Bukan Main

Reaksi Ahmed Al Kaf usai Kembali Pimpin Laga yang Dimenangkan Tim Timur Tengah, Wasit Oman yang Rugikan Timnas Indonesia Itu Bangga Bukan Main

Wasit asal Oman, Ahmed Al Kaf memberikan reaksi setelah kembali dipercaya AFC untuk memimpin pertandingan antara negara Timur Tengah yakni Uni Emirat Arab (UEA) melawan Kirgistan.
Sektor Hulu Migas Jadi Kunci Sukseskan Program Swasembada Energi

Sektor Hulu Migas Jadi Kunci Sukseskan Program Swasembada Energi

Sektor hulu migas adalah sebua kunci penting untuk mensukseskan prgram swasembada energi di masa pemerintahan Presiden Prabowo Subianto & Wakil Presiden Gibran.
Waspada! Hari Ini BMKG Prakirakan Cuaca Sebagian Besar Wilayah Diguyur Hujan pada Jumat

Waspada! Hari Ini BMKG Prakirakan Cuaca Sebagian Besar Wilayah Diguyur Hujan pada Jumat

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca di sebagian besar wilayah di Indonesia berpotensi diguyur hujan hari ini.
FFI Apresiasi Industri Perfilman Lewat Penghargaan Piala Citra

FFI Apresiasi Industri Perfilman Lewat Penghargaan Piala Citra

Komite Festival Film Indonesia (FFI) mengapresiasi industri perfilman lewat Penghargaan Piala Citra.
Bertemu Presiden Peru, Prabowo Akan Dukung Kesuksesan APEC 

Bertemu Presiden Peru, Prabowo Akan Dukung Kesuksesan APEC 

"Kami akan mendukung semua inisiatif untuk menyukseskan KTT APEC ini. Kami akan mendukung semua inisiatif yang Anda ajukan dan yakinlah bahwa kami akan terus melanjutkan dukungan kuat kami terhadap keterlibatan Peru di ASEAN dan organisasi multilateral lainnya,"
Calvin Verdonk Bikin Pengakuan Jujur soal Permintaan Tak Terduga Shin Tae-yong, sang Pemain Timnas Indonesia Bilang Begini

Calvin Verdonk Bikin Pengakuan Jujur soal Permintaan Tak Terduga Shin Tae-yong, sang Pemain Timnas Indonesia Bilang Begini

Calvin Verdonk mengungkapkan reaksi jujurnya soal permintaan Shin Tae-yong untuk bermain di posisi tak biasa, pemain bintang Timnas Indonesia beri penjelasan.
Trending
Profil Tim Geypens yang Resmi Jalani Proses Naturalisasi untuk Timnas Indonesia, Ternyata Adik Mees Hilgers di FC Twente

Profil Tim Geypens yang Resmi Jalani Proses Naturalisasi untuk Timnas Indonesia, Ternyata Adik Mees Hilgers di FC Twente

Intip profil Tim Geypens pemain keturunan yang resmi menjalani proses naturalisasi untuk bergabung dengan Timnas Indonesia. Ternyata jebolan akademi FC Twente.
Kisah Mualaf Vendry Mofu, Mantan Pemain Timnas Indonesia Putuskan Masuk Islam Demi Dapatkan ini di Semen Padang

Kisah Mualaf Vendry Mofu, Mantan Pemain Timnas Indonesia Putuskan Masuk Islam Demi Dapatkan ini di Semen Padang

Mantan pemain Timnas Indonesia, Vendry Mofu mempunyai kisah perjalanan mualaf sejak kariernya semakin melesat di Semen Padang. Ia memeluk agama Islam pada 2010.
Jelang Kick Off, Ramai Pemain Jepang Kritik Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia, Kaoru Mitoma dkk: Buat Pertandingan Bakal..

Jelang Kick Off, Ramai Pemain Jepang Kritik Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia, Kaoru Mitoma dkk: Buat Pertandingan Bakal..

Jelang laga Timnas Indonesia vs Jepang, pemain Jepang satu per satu memberikan komentar soal naturasilasi. Pelatih hingga pemain legenda Jepang juga ikutan
Peringkatnya Dilangkahi China di Klasemen Grup C, Mimpi Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026 Bisa Langsung Terkubur jika...

Peringkatnya Dilangkahi China di Klasemen Grup C, Mimpi Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026 Bisa Langsung Terkubur jika...

Timnas Indonesia jadi juru kunci klasemen Grup C dan sudah dilangkahi China yang berada di posisi keempat. Skuad Garuda tak bisa lolos Piala Dunia 2026 jika...
Bintang Liga Inggris Beri Sindiran Halus pada Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia, Walau Dihiasi Langganan Liga Eropa, Jepang Jauh Lebih Unggul Soal...

Bintang Liga Inggris Beri Sindiran Halus pada Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia, Walau Dihiasi Langganan Liga Eropa, Jepang Jauh Lebih Unggul Soal...

Jelang laga krusial, Timnas Indonesia dapat sorotan khusus dari bintang Liga Inggris, Kaoru Mitoma. Sesumbar sampai sebut pemain naturalisasi King Indo itu...
Gantikan Roberto Mancini di Arab Saudi, Pelatih Ini Mualaf karena Terinspirasi Perlawanan Palestina kepada Israel

Gantikan Roberto Mancini di Arab Saudi, Pelatih Ini Mualaf karena Terinspirasi Perlawanan Palestina kepada Israel

Sayangnya, posisi Roberto Mancini tak bertahan lama di Arab Saudi. Iatelah dipecat oleh Federasi Sepak Bola Arab Saudi (SAFF). Lalu Herve Renard masuk, mualaf
Malaysia Kalahkan Tim Peringkat 187 Ranking FIFA, dari Dua Penalti dan Masih Kebobolan 1 Gol

Malaysia Kalahkan Tim Peringkat 187 Ranking FIFA, dari Dua Penalti dan Masih Kebobolan 1 Gol

Malaysia menang dengan skor akhir 3-1 di Stadion PAT, Bangkok, Kamis (14/11/2024). 
Selengkapnya
Viral