LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ilustrasi Puasa
Sumber :
  • envato element

Simak! Ini Ketentuan dan Tata Cara Qadha Puasa Ramadhan Untuk 5 Golongan yang Tak Bisa Menjalaninya

Dalam Islam bagi yang tak bisa menjalani puasa Ramadhan dapat menggantinya (qadha) di luar bulan lainnya baik menggantinya dengan puasa atau membayar fidyah. 

Selasa, 11 April 2023 - 17:18 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Puasa Ramadhan merupakan ibadah wajib yang dilakukan setiap muslim setiap satu tahun sekali selama satu bulan penuh. Namun dalam ajaran islam bagi yang tak bisa menjalaninya dapat menggantinya (qadha) di luar bulan Ramadhan baik menggantinya dengan puasa atau membayar fidyah. 

Ketentuan ini termaktub dalam firman Allah SWT berikut:

اَيَّامًا مَّعْدُوْدٰتٍۗ فَمَنْ كَانَ مِنْكُمْ مَّرِيْضًا اَوْ عَلٰى سَفَرٍ فَعِدَّةٌ مِّنْ اَيَّامٍ اُخَرَ ۗ وَعَلَى الَّذِيْنَ يُطِيْقُوْنَهٗ فِدْيَةٌ طَعَامُ مِسْكِيْنٍۗ فَمَنْ تَطَوَّعَ خَيْرًا فَهُوَ خَيْرٌ لَّهٗ ۗ وَاَنْ تَصُوْمُوْا خَيْرٌ لَّكُمْ اِنْ كُنْتُمْ تَعْلَمُوْنَ

Artinya: “ (Yaitu) beberapa hari tertentu. Maka, barangsiapa di antara kamu sakit atau dalam perjalanan (lalu tidak berpuasa), maka (wajib mengganti) sebanyak hari (yang dia tidak berpuasa itu) pada hari-hari yang lain. Dan bagi orang yang berat menjalankannya, wajib membayar fidyah, yaitu memberi makan seorang miskin. Tetapi barangsiapa dengan kerelaan hati mengerjakan kebajikan, maka itu lebih baik baginya, dan puasamu itu lebih baik bagimu jika kamu mengetahui.” (QS Al Baqarah ayat 184).

Baca Juga :

Imam al-Ghazi, dalam kitabnya yang berjudul Fathul Qarib al-Mujib, Syarah dari kitab Matn al-Taqrib menyebutkan bahwa terdapat beberapa golongan yang diperbolehkan untuk meninggalkan puasa di bulan Ramadhan. 

Siapakah mereka? Mereka adalah orang tua yang sudah lemah, orang sakit, wanita hamil, wanita menyusui dan musafir. Tentu saja golongan-golongan tersebut diwajibkan untuk membayar puasa yang ditinggalkan.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Hal Ini Bikin Media Arab Kompak Takjub Lihat Kedatangan Patrick Kluivert Sebagai Pelatih Timnas Indonesia

Hal Ini Bikin Media Arab Kompak Takjub Lihat Kedatangan Patrick Kluivert Sebagai Pelatih Timnas Indonesia

Kehadiran Patrick Kluivert sebagai platin baru Timnas Indonesia membuat sejumlah media Timur Tengah takjub terutama setelah melihat hal ini.
Bukan Pratama Arhan, Ini Pemain Lokal Favorit Patrick Kluivert usai Resmi Diperkenalkan PSSI sebagai Pelatih Baru Timnas Indonesia

Bukan Pratama Arhan, Ini Pemain Lokal Favorit Patrick Kluivert usai Resmi Diperkenalkan PSSI sebagai Pelatih Baru Timnas Indonesia

Bukan Pratama Arhan, ini pemain lokal favorit Patrick Kluivert yang baru saja diperkenalkan PSSI sebagai pelatih baru Timnas Indonesia gantikan Shin Tae-yong.
Perempuan di Depok Disekap Seorang Pria, Tak Diberi Makan Selama 5 Hari

Perempuan di Depok Disekap Seorang Pria, Tak Diberi Makan Selama 5 Hari

Seorang perempuan inisial AN di Ratujaya, Cipayung, Kota Depok menjadi korban penyekapan oleh seorang pria berinisial R.
Bukan Andre Taulany, Ibunda Ayu Ting Ting Blak-blakan Minta Boy William Segera Meminang Putrinya: Kapan Nikahin Ayu?

Bukan Andre Taulany, Ibunda Ayu Ting Ting Blak-blakan Minta Boy William Segera Meminang Putrinya: Kapan Nikahin Ayu?

Ternyata bukan Andre Taulany, ibunda Ayu Ting Ting, Umi Kalsum blak-blakan melontarkan pertanyaan kepada Boy William soal kapan dirinya siap meminang putrinya.
Ramalan Hard Gumay Terbukti? Shin Tae-yong Didepak PSSI, Nantinya STY Justru akan…

Ramalan Hard Gumay Terbukti? Shin Tae-yong Didepak PSSI, Nantinya STY Justru akan…

Sosok indigo, Hard Gumay sudah pernah menerawang nasib Shin Tae-yong di Timnas Indonesia. Lantas, seperti apa hasil terawangannya? Simak artikelnya beirkut
Viral di Media Sosial, Pembuat Konten di Taman Literasi Blok M Diusir Usai Tak Miliki Izin dari Ormas Ini....

Viral di Media Sosial, Pembuat Konten di Taman Literasi Blok M Diusir Usai Tak Miliki Izin dari Ormas Ini....

Viral di media sosial sebuah video yang merekam aksi pelarangan pembuatan konten di Taman Literasi Blok M, Jakarta Selatan.
Trending
Media Vietnam Kaget Ternyata Kompensasi Shin Tae-yong Usai Dipecat dari Timnas Indonesia 10 Kali Lipat dari Gaji Kim Sang-sik Bersama The Golden Star Warriors

Media Vietnam Kaget Ternyata Kompensasi Shin Tae-yong Usai Dipecat dari Timnas Indonesia 10 Kali Lipat dari Gaji Kim Sang-sik Bersama The Golden Star Warriors

"Jika negosiasi tidak bisa dilakukan, PSSI harus membayar penuh sisa kontrak Shin Tae-yong. Sedangkan VFF hanya membayar gaji Kim Sang-sik sekitar 360 ribu USD.
Bung Binder Tertawa Lihat Wasit Persib Vs PSBS Biak, Bisa-bisanya Putuskan yang Tak Ada di Regulasi VAR

Bung Binder Tertawa Lihat Wasit Persib Vs PSBS Biak, Bisa-bisanya Putuskan yang Tak Ada di Regulasi VAR

Tampil di laga perdana paruh putaran kedua Liga 1 2024-2025, Persib Bandung menahan imbang PSBS Biak dengan skor imbang 1-1. 
Terpopuler: Erick Thohir Siap Mundur dari PSSI, Shin Tae-yong Direkrut Thailand? Istri STY Ungkap Sifat Erick Thohir Sebenarnya

Terpopuler: Erick Thohir Siap Mundur dari PSSI, Shin Tae-yong Direkrut Thailand? Istri STY Ungkap Sifat Erick Thohir Sebenarnya

Daftar 3 artikel terpopuler seputar isu sepak bola menyangkut kabar pemecatan Shin Tae-yong dari Timnas Indonesia, pernyataan istri STY soal sifat Erick Thohir
Walau Timnas Indonesia Bertabur Pemain Eropa, Patrick Kluivert Harus Terima Kenyataan Pahit, Kata Coach Justin...

Walau Timnas Indonesia Bertabur Pemain Eropa, Patrick Kluivert Harus Terima Kenyataan Pahit, Kata Coach Justin...

Patrick Kluivert langsung berhadapan dengan kenyataan pahit ini saat menjadi pelatih Timnas Indonesia, Coach Justin sebut hambatan saat melatih Timnas Indonesia
Amunisi Baru untuk Timnas Indonesia, PSSI Tambah Lagi Pemain Naturalisasi, Komisi X Ungkap Sudah Terima Dua Nama

Amunisi Baru untuk Timnas Indonesia, PSSI Tambah Lagi Pemain Naturalisasi, Komisi X Ungkap Sudah Terima Dua Nama

Komisi X DPR RI mengungkapkan pihaknya telah menerima dua nama calon pemain naturalisasi. Keduanya akan segera bergabung dengan Timnas Indonesia dari PSSI.
Reaksi Eks 'Tukang Jagal' Belanda hingga Pemain Spanyol usai Alex Pastoor dan Denny Landzaat Resmi Jadi Asisten Patrick Kluivert di Timnas Indonesia 

Reaksi Eks 'Tukang Jagal' Belanda hingga Pemain Spanyol usai Alex Pastoor dan Denny Landzaat Resmi Jadi Asisten Patrick Kluivert di Timnas Indonesia 

Mantan 'Tukang Jagal' Timnas Belanda hingga pemain Spanyol bereaksi usai Alex Pastoor dan Denny Landzaat resmi diumumkan sebagai asisten Patrick Kluivert di Timnas Indonesia.
Baru Tiba di Tanah Air, Patrick Kluivert Langsung Terima Kabar Buruk dari Maarten Paes Jelang Laga Bersama Timnas Indonesia, Ada Apa?

Baru Tiba di Tanah Air, Patrick Kluivert Langsung Terima Kabar Buruk dari Maarten Paes Jelang Laga Bersama Timnas Indonesia, Ada Apa?

Patrick Kluivert yang baru injak Tanah Air langsung terima kabar buruk soal Maarten Paes jelang pertandingan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Selengkapnya
Viral