Apalagi sampai mengorek aib orang tersebut yang sebenarnya sudah dilupakan dan telah bertaubat.
Di antara bentuk pertanyaan semacam ini yang sering terjadi di masyarakat adalah menanyakan keperawanan atau bertanya apakah pernah berzina atau tidak.
"Enggak boleh bertanya hey kamu masih perawan enggak," kata Buya Yahya.
Pertanyaan tersebut Buya Yahya lebih banyak keburukannya dibanding kebaikan.
Jika ternyata yang ditanyakan belum pernah berzina maka pertanyaan tadi termasuk menuduh dan menyakiti perasaan.
Load more