tvOnenews.com - Siapa bilang kesempatan emas meraih pahala berlimpah berakhir setelah Ramadhan berganti ke bulan Syawal.
Ternyata di bulan Syawal pun ada amalan sunnah yang begitu dahsyat sehingga sayang untuk dilewatkan.
Maka untuk membuktikan bahwa Ramadhan telah melatih diri untuk meningkatkan ketakwaan, sempatkanlah waktu untuk mengamalkan amalan sunnah di bulan Syawal ini.
Ada amalan sunnah yang sangat bermanfaat di bulan Syawal menurut Syekh Ali Jaber.
Seperti dilansir tvOnenews.com dari kanal YouTube Yayasan SyekhalijaberIndonesia, berikut penjelasan tentang amalan sunnah di bulan Syawal.
Sejatinya kepergian Ramadhan bukanlah akhir bagi umat yang beriman untuk memperbanyak amalan sholeh.
Load more