tvOnenews.com - Ternyata bukan langsung minta cerai yang disarankan bagi istri jika suami ketahuan selingkuh dan berzina.
Berlaku juga bagi suami yang mengetahui jika istri selingkuh dan berzina dengan orang lain.
Ada cara yang lebih indah dalam menyikapi pasangan yang melakukan dosa berzina dan selingkuh.
Ada tahapan sebelum akhirnya memutuskan cerai setelah mengetahui suami atau istri berzina.
Seperti dilansir tvOnenews.com dari kanal YouTube Al Bahjah TV, berikut penjelasan Buya Yahya tentang sikap istri jika suami ketahuan selingkuh.
Terkait masalah ini, Buya Yahya mengingatkan dengan tegas untuk tidak mengumbar aib ini kepada orang lain.
Load more