Di antara ada amalan sedekah di waktu subuh, membaca surat Al Kahfi, hingga berdoa di waktu mustajab doa.
Selain itu, ada juga amalan dahsyat yang sampai disebut oleh Syekh Ali Jaber boleh diamalkan sebagai pengganti dzikir di hari Jumat ini.
"Bershalawat kepada Nabi Muhammad SAW, karena Rasulullah SAW menginginkan dan berpesan kepada kita, perbanyaklah shalawat di hari Jumat," ungkap Syekh Ali Jaber.
Bahkan saking dahsyatnya amalan shalawat di hari Jumat ini, Syekh Ali Jaber sampai menyebutkan bahwa boleh saja jika ingin meninggalkan seluruh dzikir lainnya demi fokus bershalawat.
"Jadi ini hari Jumat, jadi kita boleh tinggalkan dzikir seluruh dzikir, fokus ke shalawat, tidak salah," ujar Syekh Ali Jaber.
Dasarnya adalah karena pesan dari Rasulullah SAW sendiri kepada umatnya untuk memperbanyak shalawat kepadanya di hari Jumat.
Load more