LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Simak Tutorial Wudlu Madzhab Imam Syafi'i, Salah Langkah Bisa-bisa Tidak Sah
Sumber :
  • istockphoto.com

Simak Tutorial Wudhu Madzhab Imam Syafi'i, Salah Langkah Bisa-bisa Tidak Sah

Wudhu adalah salah satu syarat sah salat. Simak tutorial wudhu menurut madzhab Imam Syafi'i berikut ini, mulai dari syarat, rukun dan hal yang membatalkan wudhu

Selasa, 16 Mei 2023 - 18:53 WIB

tvOnenews.com - Wudhu merupakan salah satu syarat sah salat. Namun masih banyak kaum muslim yang masih kurang tepat dalam berwudhu.

Jika wudhu anda tidak sesuai, maka bisa dipastikan anda belum bisa dikatakan suci, dan ibadahnya dianggap tidak sah.

Simak tutorial wudhu menurut madzhab Imam Syafi'i berikut ini. Dilansir Selasa (16/05/23) dari tayangan youtube channel Al-Bahjah TV dengan judul "Tutorial Wudhu Madzhab Imam Syafi'i," yang diunggah 03 April 2017.

Tata cara wudhu juga disebutkan dalam firman Allah surat Al-Maidah ayat 6.

QS. Al-Maidah Ayat 6

Baca Juga :

يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْٓا اِذَا قُمْتُمْ اِلَى الصَّلٰوةِ فَاغْسِلُوْا وُجُوْهَكُمْ وَاَيْدِيَكُمْ اِلَى الْمَرَافِقِ وَامْسَحُوْا بِرُءُوْسِكُمْ وَاَرْجُلَكُمْ اِلَى الْكَعْبَيْنِۗ 

Artinya: "Wahai orang-orang yang beriman! Apabila kamu hendak melaksanakan salat, maka basuhlah wajahmu dan tanganmu sampai ke siku, dan sapulah kepalamu dan (basuh) kedua kakimu sampai ke kedua mata kaki. Jika kamu junub, maka mandilah".

Simak Tutorial Wudhu Madzhab Imam Syafi'i, Salah Langkah Bisa-bisa Tidak Sah. Source: istockphoto

Syarat sah wudhu menurut madzhab Imam Syafi'i

1. Islam 
2. Mumayyiz 
3. Suci dari haid dan nifas 
4. Pada kulitnya tidak ada sesuatu yang dapat mencegah sampainya air ke anggota wudhu 
5. Pada anggota wudhunya tidak ada sesuatu yang dapat merubah sifatnya air 
6. Harus mengetahui bahwa wudhu itu hukumnya wajib 
7. Tidak meyakini bahwa salah satu dari rukun wudhu adalah sunnah 
8. Menggunakan air yang suci dan mensucikan 
9. Mengalirkan air ke seluruh anggota wudhu 
10. Harus mantap dalam melaksanakan niat wudhu 
11. Tidak melakukan sesuatu yang dapat membatalkan niat wudhu 
12. Berwudhu setelah masuknya waktu salat dan muwalah bagi orang yang selalu berhadas

Rukun wudhu menurut madzhab Imam Syafi'i yakni:

1. Membasuh tangan
2. Berkumur dan memasukkan air ke dalam hidung
3. Niat lalu membasuh wajah

نَوَيْتُ الْوُضُوْءَ لِرَفْعِ الْحَدَثِ اْلاَصْغَرِ فَرْضًا ِللهِ تَعَالَى
Nawaitul wudhu’a lirof’il hadasil ashghori fardhol lillaahi ta’aala.

Artinya :"Saya niat berwudhu untuk menghilangkan hadast kecil fardu karena Allah".

- Memulai dari bagian atas
- Mengambil air dari kedua tangan
- Membersihkan ujung mata dengan jari telunjuk
- Mengusap kedua telinga
- Itolul girroh (menyempurnakan membasuh wajah)
- Membasuh muka sambil menekan sedikit diatas permukaan muka
- Menyela-nyela jenggot dan cambang yang tebal
- Melakukan kesunahan tersebut sebanyak 3x

4. Membasuh kedua tangan sampai siku-siku
- Mendahulukan telapak tangan kanan
- Menyela-nyela antara jari-jemari
- Membasuh sambil menekan perlahan sampai siku
- Setelah itu ulangi pada bagian kiri sebanyak 3x

5. Mengusap sebagian kepala atau rambut yang ada di atas kepala.
- Mengusap kepala seluruhnya dari rambut bagian depan sampai belakang hingga mengenai telinga

6. Mengusap kedua telinga
- Mengusap kedua telinga dengan telapak tangan yang sudah dibasuh 
- Lakukan sebanyak masing-masing 3x

7. Membasuh kedua kaki sampai mata kaki.
- Mendahulukan kaki kanan dengan diawali membasuh jari-jari kelingking hingga ke mata kaki

Tata tertib berwudhu yaitu mendahulukan anggota tubuh yang seharusnya di awal dan mengakhirinya dengan anggota tubuh yang seharusnya di akhir.

Imam Syafi’i berpendapat bahwa niat dalam wudhu merupakan salah satu rukun wudhu yang wajib dilaksanakan. Hal tersebut didukung dengan adanya hadist yang berbunyi:

“Sesungguhnya sahnya beberapa amal harus disertai niat, setiap orang akan memperoleh atas apa yang ia niati.” (HR Bukhari Muslim)

Sunnah wudhu diantaranya: 

1. Menghadap Kiblat
2. Membaca Ta'awudz & Basmallah 
3. Bersiwak

Sedangkan menurut Imam Syafi’i, hal-hal yang menyebabkan batalnya wudhu seseorang adalah:

1. Keluarnya sesuatu dari salah satu dua jalan kemaluan, baik dari depan maupun dari belakang, kecuali sperma.
2. Tidurnya orang yang tidak menetapkan pantatnya pada tempat duduk.
3. Hilang akal sebab gila, epilepsi, mabuk, muntah atau sakit.
4. Bersentuhan kulit dengan seseorang yang bukan mahram.
5. Menyentuh alat kelamin baik milik sendiri atau orang lain dengan telapak tangan maupun jari-jari tangan.

Nah itu tadi ulasan tentang tutorial wudhu menurut madzhab Imam Syafi'i yang bisa anda praktikkan. Selamat mencoba!.

Baca artikel terkini dari tvOnenews.com selengkapnya di Google News.

Link Google News:

(udn)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Atlet Voli Tercantik di Dunia Sabina Altynbekova Bakal Berkunjung ke Sleman di Yogya Volley Cup, Catat Tanggalnya!

Atlet Voli Tercantik di Dunia Sabina Altynbekova Bakal Berkunjung ke Sleman di Yogya Volley Cup, Catat Tanggalnya!

Atlet voli putri tercantik di dunia yakni Sabina Altynbekova bakal berkunjung ke Sleman bersama tim Yogya Falcons pada pertengahan Desember 2024 mendatang.
Ternyata Ini Doa Iftitah Shalat dari Sunnah Rasulullah SAW, Percuma Puluhan Tahun Baca Inni Wajjahtu Kata Ustaz Adi Hidayat

Ternyata Ini Doa Iftitah Shalat dari Sunnah Rasulullah SAW, Percuma Puluhan Tahun Baca Inni Wajjahtu Kata Ustaz Adi Hidayat

Ustaz Adi Hidayat (UAH) membantah bacaan doa iftitah berkalimat "Inni Wajjahtu" dalam shalat bukan sunnah dari Rasulullah SAW melainkan ada bacaan khususnya.
Data Fakta Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Rata-rata Usia 20,33 Tahun

Data Fakta Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Rata-rata Usia 20,33 Tahun

Pemusatan latihan ini akan digelar di Bali mulai 27 November sampai 5 Desember 2024 dan Piala AFF akan digelar mulai 8 Desember 2024 mendatang. 
Buntut Polisi Tembak Polisi yang Tewaskan AKP Ulil Ryanto, Polda Sumbar Tutup Lokasi Tambang Ilegal Galian C

Buntut Polisi Tembak Polisi yang Tewaskan AKP Ulil Ryanto, Polda Sumbar Tutup Lokasi Tambang Ilegal Galian C

Polda Sumatera Barat tutup tambang ilegal galian C, diduga terkait dengan kasus polisi tembak polisi yang dilakukan AKP Dadang Iskandar terhadap AKP Ulil Ryanto
Walaupun Masih Belajar Paksakan karena Ada 3 Keistimewaan Tahajud, Kata Ustaz Adi Hidayat Tidak Ditemukan di Ibadah Lainnya

Walaupun Masih Belajar Paksakan karena Ada 3 Keistimewaan Tahajud, Kata Ustaz Adi Hidayat Tidak Ditemukan di Ibadah Lainnya

Kata Ustaz Adi Hidayat tahajud salah satu ibadah sunnah bisa diterapkan dalam kehidupan sehari-hari, yaitu shalat tahajud. Sebab bukan hanya pahala tapi banyak
OJK Ungkap Strategi Buru Rekening yang Terindikasi Judol: Jika Ditemukan Langsung Diblokir

OJK Ungkap Strategi Buru Rekening yang Terindikasi Judol: Jika Ditemukan Langsung Diblokir

OJK, sambung dia, bersama Indonesia Anti-Scam Centre (IASC), melakukan pelacakan terhadap rekening-rekening yang terindikasi berkaitan dengan judi online.
Trending
Calvin Verdonk Bicara Jujur soal Suporter Timnas Indonesia kepada Media Belanda: Saya Tidak Bisa Berkeliaran di Jalan di Sana

Calvin Verdonk Bicara Jujur soal Suporter Timnas Indonesia kepada Media Belanda: Saya Tidak Bisa Berkeliaran di Jalan di Sana

Pemain Timnas Indonesia, Calvin Verdonk, berbicara kepada media Belanda perihal betapa gilanya dukungan dari masyarakat Indonesia yang menggemari sepak bola.
Sopir Truk Penyulut Polisi Tembak Polisi di Sumbar Buka Suara, Dugaan Hubungan Oknum Polisi dengan Bisnis Galian Ilegal Terjawab? Ternyata..

Sopir Truk Penyulut Polisi Tembak Polisi di Sumbar Buka Suara, Dugaan Hubungan Oknum Polisi dengan Bisnis Galian Ilegal Terjawab? Ternyata..

Singkat cerita, kejadian polisi tembak polisi terjadi pada Jumat (22/11/2024) dini hari. AKP Ulil Ryanto tewas usai menerima tembakan dari AKP Dadang Iskandar.
Miliano Jonathans Susul Mees Hilgers Lebih Cepat, Vitesse Arnhem Konfirmasi Sedang Negosiasi dengan FC Twente

Miliano Jonathans Susul Mees Hilgers Lebih Cepat, Vitesse Arnhem Konfirmasi Sedang Negosiasi dengan FC Twente

Pemain Timnas Indonesia, Mees Hilgers, bisa segera main bersama pemain keturunan Indonesia lainnya, Miliano Jonathans, di FC Twente [adabursa transfer Januari.
Mana yang Lebih Afdhol? Shalat Hajat Dulu Apa Tahajud Dulu? Ternyata Kata Ustaz Abdul Somad Urutan Ibadah di Sepertiga Malam Terakhir Itu…

Mana yang Lebih Afdhol? Shalat Hajat Dulu Apa Tahajud Dulu? Ternyata Kata Ustaz Abdul Somad Urutan Ibadah di Sepertiga Malam Terakhir Itu…

Dalam salah satu ceramahnya, Ustaz Abdul Somad (UAS) jelaskan waktu terbaik untuk shalat hajat, tahajud dan amalan lain di waktu sepertiga malam terakhir.
Vietnam Semakin Panik, Timnas Indonesia Bisa Panggil Kiper Liga Yunani yang Sudah Jadi WNI Ini Jika Maarten Paes Tak Dibawa ke Piala AFF 2024

Vietnam Semakin Panik, Timnas Indonesia Bisa Panggil Kiper Liga Yunani yang Sudah Jadi WNI Ini Jika Maarten Paes Tak Dibawa ke Piala AFF 2024

Kiper Liga Yunani ini layak diberi kesempatan oleh Shin Tae-yong untuk mengisi pos penjaga gawang Timnas Indonesia di Piala AFF 2024 yang ditinggal Maarten Paes
Timnas Indonesia Resmi Umumkan 33 Pemain untuk TC Piala AFF 2024: Ada 7 Pemain Abroad Termasuk Rafael Struick

Timnas Indonesia Resmi Umumkan 33 Pemain untuk TC Piala AFF 2024: Ada 7 Pemain Abroad Termasuk Rafael Struick

Akun resmi Timnas Indonesia telah merilis 33 pemain untuk mengikuti pemusatan latihan (TC) jelang Piala AFF 2024, yang akan diselenggarakan pada bulan depan.
Jadi Kiper Andalan Timnas Indonesia, Ternyata Maarten Paes Sempat Menyerah Jadi Pemain Sepak Bola Karena Ini

Jadi Kiper Andalan Timnas Indonesia, Ternyata Maarten Paes Sempat Menyerah Jadi Pemain Sepak Bola Karena Ini

Maarten Paes kini menjadi kiper utama di Timnas Indonesia dan menjadi aktor utama dalam perkembangan Skuad Garuda sejak putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. 
Selengkapnya
Viral