tvOnenews.com - Apakah boleh seorang muslim meminjam uang di bank dan benarkah jika itu hukumnya termasuk ke dalam riba?
Di era modern ini, bank seolah sudah merambah ke berbagai sendi kehidupan manusia.
Sehingga tak heran jika setiap urusan dengan bank bisa menjadi lebih mudah, termasuk dalam pinjam meminjam.
Namun sebagai seorang muslim harus waspada dengan praktek riba yang telah Allah haramkan sehingga wajib hati-hati jika ingin pinjam uang di bank.
Lebih baik mencari tahu apa hukum meminjam uang di bank sebelum semua terlambat.
Seperti dilansir tvOnenews.com dari kanal YouTube Al Burhan Family, berikut penjelasan Ustaz Adi Hidayat soal hukum pinjam uang di bank.
Load more