Ilustrasi Puasa (envato element)
Salah satu keutamaan dari puasa Ayyamul Bidh adalah dapat menghapus dosa.
Puasa Ayyamul Bidh sendiri adalah ibadah sunnah yang dilakukan tiga hari dalam setiap bulan.
Ayyamul Bidh dilakukan setiap bulan pada tanggal 13, 14 dan 15 bulan hijriah.
Ustaz Abdul Somad mengatakan bahwa secara medis pada tanggal 13, 14, dan 15 setiap bulan, kelembaban tubuh tinggi disebabkan peredaran matahari dan bulan yang mempengaruhinya.
Oleh karena itu jika makan dan minum dikurangi, maka tubuh akan menjadi sehat.
Ilustrasi Puasa (envato element)
Load more