tvOnenews.com - Hari Jumat menjadi hari yang istimewa bagi umat Islam, banyak diantaranya memperbanyak doa agar mendapat berkah, terutama untuk mendapatkan rezeki yang berlimpah.
Maka di hari Jumat ini menjadi kesempatan emas untuk mendapatkan rezeki yang berlimpah, untuk itu jangan sampai terlewatkan.
Namun sebaliknya, jika meninggalkan amalan ini demi kerja bisnis atau hal duniawi lainnya, maka Allah akan sempitkan rezekinya.
Lantas amalan apa yang harus dilakukan di hari Jumat?
Seorang pendakwah, Ustaz Adi Hidayat mengungkapkan terdapat amalan yang dapat membuat rezeki mengalir deras di hari Jumat.
Seperti apa pendapat dari Ustaz Adi Hidayat mengenai hal ini? Simak informasinya berikut ini.
Load more