tvOnenews.com - Rumah akan terlihat indah bila dihiasi dengan benda atau barang-barang cantik. Terlebih lagi suasana menjadi lebih nyaman bila sesuai dengan keinginan pemilik rumah.
Namun pemilik rumah perlu waspada, sebab ada beberapa benda yang dilarang berada dalam rumah oleh ajaran Islam.
Apabila malaikat sampai tak sudi masuk ke dalam, maka doa apapun tidak akan terkabul pada penghuninya. Lantas, benda apakah yang dimaksud?
Seorang pendakwah, Ustaz Adi Hidayat menjelaskan sejumlah benda ini sebaiknya disingkirkan dari dalam rumah agar mendapat berkah.
Seperti apa penjelasan dari Ustaz Adi Hidayat mengenai hal tersebut? Simak informasinya berikut ini.
Dilansir pada tayangan di YouTube Adi Hidayat Official, dirinya menyebutkan bahwa terdapat benda-benda tertentu yang sebaiknya disingkirkan dari dalam rumah.
Load more